Home Nasional Syarat dan Cara Ajukan KUR BRI Pinjaman 100 Juta Tanpa Jaminan dengan...

Syarat dan Cara Ajukan KUR BRI Pinjaman 100 Juta Tanpa Jaminan dengan Proses Cepat

KUR BRI
KUR BRI

RADAR PANGANDARAN.COM – Pada tahun 2024, Usaha Rakyat () BRI kembali menjadi primadona bagi pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM).

Dengan alokasi sebesar Rp 165 triliun, BRI menawarkan hingga Rp 100 juta tanpa jaminan tambahan.

Program ini dirancang untuk membantu UMKM dalam meningkatkan mereka dengan syarat yang relatif mudah.

Berikut adalah informasi lengkap mengenai syarat dan cara mengajukan tanpa agunan.

Syarat Tanpa Jaminan Tambahan

Untuk mendapatkan BRI sebesar Rp 100 juta tanpa jaminan tambahan, ada beberapa syarat yang harus dipenuhi oleh calon debitur.

Syarat-syarat ini memastikan bahwa penerima pinjaman benar-benar memiliki usaha yang layak dan mampu mengelola pinjaman dengan baik.

Berikut adalah syarat-syarat tersebut:

Usia Minimal 21 Tahun

Peminjam harus berusia minimal 21 tahun.

Jika di bawah 21 tahun, syarat lainnya adalah peminjam sudah menikah.

Identitas

Calon debitur harus menyediakan identitas berupa Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan Kartu Keluarga (KK).

Dokumen ini wajib untuk verifikasi identitas dan kelayakan peminjam.