Home Sport Kata Carlos Pena Soal Persib vs Persija, Bukan Soal Rivalitas Tapi Kembali...

Kata Carlos Pena Soal Persib vs Persija, Bukan Soal Rivalitas Tapi Kembali ke Tren Positif

Pelatih Persija Carlos Pena.
Pelatih Persija Carlos Pena. Foto: lib

, RADARPANGANDARAN.COM – Pelatih Carlos Pena angkat bicara soal pertandingan El Clasico Indonesia Persib vs Persija yang akan berlangsung di , Senin 23 September 2024.

Carlos Pena menilai pertandingan Persib melawan Persija bukan hanya soal rivalitas.

Menurutnya, pertandingan di markas Persib itu menjadi kesempatan bagi untuk kembali ke tren positif.

Pernyataan yang disampaikan Carlos Pena itu tak lepas dari hasil negatif Persija di dua laga terakhir.

Baca Juga:Capello Minta AC Milan Tidak Pecat Fonseca Jika Kalah dari Inter: “Ia Butuh Waktu”

Seperti diketahui, takluk 1-3 dari tim promosi Liga 2 . Kemudian, tim ditahan imbang dengan skor 0-0.

Hasil itu membuat pelatih asal Spanyol berpikir keras untuk bisa kembali ke jalur kemenangan.

Namun, laga pekan ke-6 juga bukan hal yang mudah bagi dkk. Apalagi, tim tuan rumah Persib bertekad bangkit setelah takluk dari di AFC Champions League 2.

Pena memahami laga El Clasico Indonesia itu sangat penting bagi keduanya. Dia berjanji untuk mempersiapkan laga tersebut dengan maksimal.