Home Teknologi Cara Membeli Mobil Cash Dengan Gaji Rp 2 Juta Per Bulan, Begini...

Cara Membeli Mobil Cash Dengan Gaji Rp 2 Juta Per Bulan, Begini Perhitungannya

Jangan lupa, kebutuhan utama anda tetap harus diprioritaskan, termasuk biaya sehari-hari seperti listrik, air, belanja bulanan atau mingguan, dan biaya lainnya.

Berikut adalah cara cash tanpa dengan mengatur Rp 2 juta yang anda miliki.

Kita mulai dengan rincian biaya kewajiban bulanan:

Biaya listrik sekitar Rp 150.000 rupiah

Air sebesar Rp 100.000

Sumbangan lainnya Ro 50.000

Jadi, total kewajiban anda sebeaar Rp 300.000

Untuk kebutuhan pokok rinciannya sebagai berikut;:

Beras sebeaar Rp 150.000

Gas Rp 50.000

Belanja bulanan Rp 200.000

Belanja mingguan (selama 1 bulan) sekitar Rp 400.000

Pulsa Rp 100.000

Total biaya untuk kebutuhan ini sebesar Rp 900.000.

Dengan demikian estimasi pengeluaran anda selama satu bulan adalah 1,2 juta.

Tambahkan biaya transportasi Rp 200.000 dan sedekah Rp 100.000, jadi total keseluruhan yang anda keluarkan perbulan menjadi 1.5 juta rupiah.

Dari sini anda bisa menyisihkan untuk sebesar Rp 500.000 perbulan.

Setelah anda mengetahui jumlah yang bisa anda tabung setiap bulan, tentukan mobil yang akan anda beli.

Dengan bulanan anda, anda bisa mengira-ngira berapa lama waktu yang diperlukan untuk tersebut.