Gaya Hidup

Australia Sahkan Aturan Karyawan Boleh Menolak Telepon Atasan Setelah Jam Kerja Usai

Undang-undang ini bertujuan membentuk kembali batasan antara kehidupan kerja dan pribadi serta menciptakan keseimbangan yang lebih baik.

Survei menunjukkan bahwa pekerja rata-rata bekerja 5,4 jam lembur tanpa upah per minggu atau 230 jam setahun, mengakibatkan kerugian sekitar US$88 miliar dalam bentuk pendapatan yang hilang.

Serikat pekerja menyambut baik undang-undang ini dan menyebutnya sebagai “kemenangan biaya hidup” dan memberi orang untuk “mengurangi beban kerja yang tidak dibayar.”

“Hari ini adalah hari bagi para pekerja,” kata Michele O’Neil, presiden Dewan Serikat Buruh (ACTU).

“Rata-rata orang melakukan lima hingga enam jam kerja tanpa upah setiap minggu. Berkat diperkenalkannya undang-undang baru ini, warga kini dapat dibayar untuk jam kerja tersebut,” lanjutnya.

“Lebih banyak di kantong Anda, lebih banyak waktu dengan orang-orang yang Anda cintai, dan lebih banyak kebebasan untuk menjalani hidup Anda,” tuturnya.

“Itulah hak untuk tidak berhubungan dengan apa pun,” pungkasnya.

Menurut Russian Today, selain Australia, , Belgia, Italia, , dan beberapa negara di Latin juga telah mengadopsi langkah-langkah serupa.

Page: 1 2 3

Ahmad Faisal

Share
Published by
Ahmad Faisal
Tags: Australia

Recent Posts

Murah Banget! Gudeg Legendaris di Glodok Cuma Rp30 Ribuan

RADARPANGANDARAN.COM - Jakarta punya banyak kuliner khas yang melegenda, salah satunya adalah gudeg legendaris di…

2 months ago

Auto Cuan! Rahasia Mendapatkan Saldo DANA Gratis, Cuma Klik Link, Langsung Cair!

RADARPANGANDARAN.COM - Siapa sih yang nggak mau saldo DANA gratis? Apalagi kalau bisa didapatkan dengan…

2 months ago

Hidden Gem di Pangandaran! Tempat Wisata Kuliner Estetik yang Wajib Dikunjungi!

RADARPANGANDARAN.COM - Saat berlibur ke Pangandaran, mencari tempat makan yang enak dan memiliki suasana estetik…

2 months ago

Saldo DANA Gratis Rp250.000! Cek Cara Dapatnya di Sini

RADARPANGANDARAN.COM - Buat kamu yang beruntung, transfer saldo DANA ini bisa menjadi peluang emas buat…

2 months ago

Main HP Bisa Dapat Saldo DANA Gratis? Coba Aplikasi Ini Sekarang!

RADARPANGANDARAN.COM - Di era digital yang semakin berkembang, banyak orang mencari cara mudah untuk mendapatkan…

2 months ago

Cara Pinjam Saldo Uang di DANA Langsung Cair Hingga Rp500 Ribu!

RADARPANGANDARAN.COM - Mau tahu cara gampang dan cepat buat pinjam saldo uang rupiah elektronik di…

2 months ago

This website uses cookies.