2. WaLe Warung Lela
Warung dengan bangunan berbahan kayu dan bambu ini punya menu yang menggoda. Salah satu wisata kuliner bandung ini buka setiap hari dari jam 08.00 hingga 20.00, dengan harga makanan berkisar antara Rp 25.000 hingga Rp 50.000.
Jika anda sedang mencari tempat makan mie di dago dengan harga yang bersahabat, Mie Gacoan Bandung – Dago bisa jadi pilihan.
Tempat ini buka tiap hari dari jam 10.00 hingga 21.00, dengan kisaran harga di bawah Rp 25.000.
4. BAKMIE IKESA
BAKMIE IKESA buka setiap hari dari jam 11.00 hingga 20.00 (kecuali weekend, buka jam 08.00). Harga yang ditawarkan pun cukup terjangkau, yaitu di bawah Rp 25.000.
5. Mie Cungkring Tulang Dago (Mietul)
Mie Cungkring Tulang Dago atau yang akrab disapa Mietul, menawarkan menu dengan harga yang sangat bersahabat.
Harga Mie Cungkring Tulang Dago berkisar antara Rp 10.000 hingga Rp 25.000.
6. Mie Kocok Kebon Jukut Bp. H. Endan – Borma Dago
Jajanan khas Bandung yang satu ini buka dari jam 10.00 hingga 20.00 ini menawarkan pilihan menu dengan harga Rp 20.000 hingga Rp 50.000.