Home Gaya Hidup Ini 5 Lokasi Kuliner Malam di Bandung yang Populer di Kalangan Wisatawan

Ini 5 Lokasi Kuliner Malam di Bandung yang Populer di Kalangan Wisatawan

Paskal Food Market menjadi pusat jajanan yang punya konsep unik serta asri. Keunggulan ini dapat membuat betah berlama-lama di tempat tersebut.

Baca Juga:Lowongan Kerja di PT Surveyor Indonesia, Ada Puluhan Posisi yang Dibutuhkan

Paskal Food Market berlokasi di Jalan Pasir Kaliki dan menjadi salah satu tempat malam .

Melansir resmi bandung.go.id, terdapat 100 stan penjual makanan yang tersedia di tempat ini.

Pastinya, makanan yang dihidangkan cocok untuk semua kalangan mulai dari anak-anak maupun dewasa.

Sudirman Street Food

Baca Juga:Nasehat Gus Baha tentang Hakikat Tauhid dalam Kehidupan Sehari-hari

Bagi kamu yang ingin jajan kekinian dapat mencoba di Sudirman Street Food. Di lokasi ini terkenal banyak aneka makanan seperti , martabak, , sate, tinggal jajanan lainnya.

Menariknya lagi, di Sudirman Street Food pengunjung dapat menemukan aneka khas .

Tempat ini paling cocok dikunjungi saat malam Minggu bersama maupun orang tersayang.

Cibadak Culinary Night

Baca Juga:Jangan Menggantungkan Kebahagiaan pada Banyak Hal! Simak Nasehat Gus Baha Tentang Memahami Makna Kebahagiaan