Ini seperti promosi gratis yang bisa mempercepat pertumbuhan bisnis. Untuk sampai ke tahap ini, bisnis perlu memberikan layanan dan produk yang benar-benar memuaskan.
Program referral atau diskon untuk pembelian bersama bisa membantu memancing advokasi tersebut.
Nah, itulah sekilas tentang tren baru dalam dunia marketing, yang bisa diterapkan di jenis usaha apapun dalam berbagai skala dan bentuknya.
Dengan memahami konsep marketing funnel ini, pemasar bisa lebih efektif dan unggul dalam strategi mereka.
BACA JUGA: Ini Lowongan Kerja Barista Khusus untuk Warga Jawa Barat, Simak Syarat dan Lokasi Penempatan
Memahami perjalanan pelanggan dari kesadaran hingga advokasi adalah kunci sukses dalam pemasaran.