RADARPANGANDARAN.COM — Peluang Persib lolos di Liga Champions Asia 2 besar.
Minimalnya ada 3 faktor yang menyebabkan peluang Persib lolos dari fase grup AFC Champions League Two 2024/2025 besar.
Keyakinan Persib lolos di Liga Champions Asia 2 diungkapkan bek Persib Nick Kuipers.
Peluang Persib lolos dari babak fase grup ACL 2 karena ada beberapa faktor.
Persib Masih Punya Banyak Laga
Satu hal yang membuat Persib masih terbuka lolos dari fase grup Liga Champions Asia 2 yaitu masih banyaknya laga Persib di ACL 2.
Meski 2 kali kalah di dua laga pertamanya, Persib masih bisa mendapatkan poin di laga-laga sisa.
Persib masih memiliki 4 laga sisa di Liga Champions Asia 2. Yaitu masing-masing 2 kandang dan tandang.
Persib, kata Nic Kuipers memiliki empat pertandingan di depan yang mungkin terjadi.
“Tentunya kami tetap optimistis dan kami masih punya peluang,” ujar pemain asing paling lama di skuad Persib saat ini.
Meski demikian, kata Nick Kuipers, bukan hal gampang untuk Persib lolos ke babak selanjutnya.
Semua pemain akan berjuang sekuat tenaga untuk memenangkan laga tersisa.
“Kami akan melihat ke depan untuk pertandingan berikutnya dan mencoba memenangkan itu,” kata Nick Kuipers.
Faktor lainnya yang membuat Persib optimis lolos ke babak selanjutnya dari fase grup ACL 2 yaitu Persib memiliki pelatih yang mampu membangkitkan mental para pemain saat kondisi sulit.
Page: 1 2
RADARPANGANDARAN.COM — Satreskrim Polres Tasikmalaya menangani kasus dugaan pencabulan santriwati oleh oknum guru ngaji. Menurut…
RADARPANGANDARAN.COM — Pelatih Persib Bojan Hodak diminta carikan jalan keluarnya setelah Persib Bandung kehilangan Dimas…
RADAR PANGANDARAN.COM - Bek legendaris AC Milan, Alessandro Costacurta, setuju jika Rafael Leao dicadangkan dengan…
RADAR PANGANDARAN.COM - Arrigo Sacchi meminta para pemain AC Milan untuk belajar dan menghargai sejarah…
RADARPANGANDARAN.COM — Kabar baik peluang striker Persib David da Silva jadi starter Persib hadapi Lion…
RADARPANGANDARAN.COM — Persib tengah dihadapkan kondisi kurang baik dalam perjalanannya di AFC Champions League 2…
This website uses cookies.