Nasional

Mau Investasi? Ini Dia Daftar Saham yang Diprediksi Cuan Tahun 2024 yang Bisa Kamu Coba

RADAR PANGANDARAN.COM – Perdagangan di Bursa Efek (BEI) pada awal tahun 2024 dibuka dengan berbagai harapan dan prediksi dari para analis.

Sejumlah pilihan yang diprediksi akan memberikan cuan atau keuntungan signifikan sepanjang tahun ini menjadi sorotan utama para .

Berikut adalah yang diprediksi cuan di tahun 2024 berdasarkan analisis dan rekomendasi para ahli.

Blue Chip

blue chip dari indeks LQ45 menjadi rekomendasi utama para analis.

blue chip dikenal sebagai saham lapis satu dengan kapitalisasi pasar besar, mencapai puluhan hingga ratusan triliun, serta memiliki fundamental kuat dan stabil.

Beberapa saham blue chip menjadi salah satu saham yang diprediksi cuan antara lain:

PT Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI)

PT Astra International Tbk (ASII)

PT Indofood Sukses Makmur Tbk (INDF)

PT Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk (TLKM)

PT Central Asia Tbk (BBCA)

Sektor Infrastruktur dan Barang Baku: Potensi Terbesar
Tahun 2023, sektor infrastruktur mencatatkan lonjakan signifikan dengan IDX Infrastructures naik 80,75%.

Saham seperti PT Barito Renewables Energy Tbk (BREN) dan PT Amman Mineral Internasional Tbk (AMMN) berkontribusi besar terhadap kenaikan ini.

Page: 1 2 3 4

Kiki Andini Tresnawati

Recent Posts

Ada Lowongan kerja Guru di SMP IT Fitrah Insani Leles, Ini Persyaratan dan Kebutuhannya

GARUT, RADARPANGANDARAN.COM - Kabar gembira, ada lowongan kerja guru di SMP IT Fitrah Insani Leles.…

15 mins ago

Ivan Juric Ikhlas Dicemooh Fans AS Roma: Mereka Sedih dengan Pemecatan De Rossi

RADAR PANGANDARAN.COM – Pelatih baru Giallorossi, Ivan Juric, mengaku ikhlas dicemooh oleh para penggemar AS…

45 mins ago

Pasangan HY Resmi Ditetapkan KPU Sebagai Calon Tunggal Di Pilkada Ciamis 2024

RADAR PANGANDARAN.COM – KPU menetapkan pasangan HY sebagai calon tunggal di Pilkada Ciamis 2024. Komisi…

55 mins ago

Calon Pemain Timnas Indonesia Tampil Perkasa Bersama FC Twente

JAKARTA, RADARPANGANDARAN.COM - Calon pemain Timnas Indonesia Mees Hilgers tampil perkasa bersama FC Twente. Mees…

1 hour ago

Fonseca Ungkap Rahasia Kalahkan Inter Milan: Bukan Hanya Formasi 4-4-2

RADAR PANGANDARAN.COM – Paulo Fonseca mengungkapkan rahasia di balik kemenangan AC Milan atas Inter Milan,…

2 hours ago

Intip Kisi-kisi SKD CPNS 2024 Mulai dari TWK, TIU dan TKP

JAKARTA, RADARPANGANDARAN.COM - Pejuang abdi negara penting mengetahui kisi-kisi SKD CPNS 2024 mulai dari Tes…

2 hours ago

This website uses cookies.