Nasional

Bayar Cicilan KUR BRI Terlambat? Ini Dia Cara Hitung Denda Keterlambatan dan Solusinya

Penagihan ini bisa menjadi sumber stres bagi nasabah.

Tindakan Hukum: Jika keterlambatan pembayaran berlanjut dan nasabah tidak menunjukkan itikad baik untuk melunasi cicilan, BRI memiliki hak untuk melaporkan hal ini kepada pihak berwajib, yang dapat berujung pada proses hukum.

Cara Menghitung Keterlambatan BRI

keterlambatan bayar cicilan BRI dihitung berdasarkan persentase dari jumlah cicilan yang belum dibayar ditambah dengan biaya keterlambatan harian.

Berikut adalah :

Keterlambatan: 2% per hari dari total cicilan yang harus dibayarkan.

Biaya Keterlambatan: Rp 20.000 per hari.

Contoh Perhitungan :

Misalkan angsuran bulanan BRI Anda adalah Rp 1.000.000 dan terlambat membayar selama 1 hari:

= (2% x Rp 1.000.000 x 1 hari) + (Rp 20.000 x 1 hari) = Rp 40.000

Total yang harus dibayar = Rp 1.000.000 + Rp 40.000 = Rp 1.040.000

Jika keterlambatan berlangsung hingga 30 hari:
Denda = (2% x Rp 1.000.000 x 30 hari) + (Rp 20.000 x 30 hari) = Rp 1.200.000

Total yang harus dibayar = Rp 1.000.000 + Rp 1.200.000 = Rp 2.200.000

Simulasi Denda Berdasarkan Plafon

Page: 1 2 3 4 5

Kiki Andini Tresnawati

Recent Posts

Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Malam Ini Banget

JAKARTA, RADARPANGANDARAN.COM - Suporter Garuda, ayo ketahui link live streaming Timnas Indonesia vs Bahrain di…

11 hours ago

Wisata Kuliner di Kampung Turis Pangandaran: Berburu Seafood di Tepi Pantai

RADAR PANGANDARAN.COM - Pangandaran selalu menjadi pilihan menarik bagi para wisatawan yang ingin menikmati keindahan…

12 hours ago

Daftar Lowongan Kerja di Tasikmalaya Hari Ini, Terbuka untuk Lulusan D3 dan S1, Ini Persyaratannya

TASIKMALAYA, RADARPANGANDARAN.COM - Mari ketahui daftar lowongan kerja di Tasikmalaya yang sedang dibuka hari ini…

12 hours ago

Program Saber Sahabat Jiwa: Solusi Inovatif untuk Tangani Kesehatan Mental

RADAR PANGANDARAN.COM — Rumah Solusi Himatera Indonesia melalui program Saber Sahabat Jiwa terus memperkuat upaya…

13 hours ago

Asep Noordin dan M Taufiq Martin Kembali Pimpin DPRD Kabupaten Pangandaran, Dede Sutiswa Jadi Wajah Baru

RADAR PANGANDARAN.COM — DPRD Kabupaten Pangandaran kembali dipimpin oleh Asep Noordin dan M Taufiq Martin…

13 hours ago

HP Oppo A18 Terbaru dengan Harga di Bawah 2 Juta Memiliki Performa Andal

RADAR PANGANDARAN.COM - Oppo kembali memperkenalkan smartphone terbarunya pada tahun 2024 ini, yaitu OPPO A18.…

14 hours ago

This website uses cookies.