Home Nasional Cara Daftar KUR BRI 2024 Mudah dan Anti Ribet

Cara Daftar KUR BRI 2024 Mudah dan Anti Ribet

Langkah pertama dalam mendaftar KUR adalah dengan mendatangi kantor Bank terdekat.

Namun sebelum itu, pastikan Anda telah menyiapkan agar proses pengajuan berjalan lancar.

Berikut adalah yang dibutuhkan:

KTP dan KTP pasangan (bagi yang sudah menikah).

Buku Nikah atau Surat Keterangan Belum Menikah (jika belum menikah).Kartu Keluarga.

Surat keterangan usaha dari kelurahan setempat atau dari laman OSS.

Surat keterangan jaminan.

Setelah tersebut lengkap, Anda bisa langsung datang ke kantor dan mengisi formulir pinjaman KUR 2024.

Pastikan semua informasi yang Anda berikan sesuai dengan kondisi usaha Anda untuk memperlancar proses pengajuan.

2. Daftar Melalui Website KUR

Selain datang langsung ke kantor, kini Anda bisa mendaftar KUR secara online melalui website resmi BRI, yaitu kur.bri.co.id.

Ini merupakan opsi yang lebih cepat dan praktis. Berikut adalah langkah-langkah pendaftarannya:

Buat akun jika belum punya dengan menggunakan alamat email yang aktif.

Verifikasi akun melalui email yang telah didaftarkan.

Login kembali ke laman pengajuan dan klik “Ajukan Pinjaman KUR”.