Daftar Suku Bunga
RADAR PANGANDARAN.COM – Pada tahun 2024, Bank Indonesia (BI) telah menaikkan suku bunga acuannya ke level 6,25%.
Kenaikan ini tentunya mempengaruhi berbagai sektor perbankan, termasuk suku bunga kredit, yang merupakan salah satu faktor penting dalam pembiayaan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM).
Salah satu program yang paling banyak diminati oleh pelaku UMKM adalah Kredit Usaha Rakyat (KUR) yang disediakan oleh PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. atau BRI.
Bank ini merupakan penyalur terbesar KUR di Indonesia.
Berdasarkan data terbaru yang dirilis oleh Bank Indonesia (BI), rata-rata suku bunga kredit pada Maret 2024 menurun menjadi 9,25%, sedikit lebih rendah dibandingkan dengan bulan sebelumnya yang sebesar 9,28%.
Namun, KUR BRI tetap memberikan penawaran suku bunga yang sangat kompetitif, khususnya bagi pelaku UMKM yang membutuhkan pinjaman untuk mengembangkan usaha mereka.
Suku Bunga KUR BRI 2024
Untuk tahun 2024, BRI menawarkan beberapa kategori KUR dengan suku bunga yang sangat menarik, yaitu:
KUR Mikro BRI: Suku bunga sebesar 6% efektif per tahun. KUR ini cocok untuk individu atau perorangan yang menjalankan usaha produktif dan layak, namun belum memiliki agunan tambahan yang cukup.
RADARPANGANDARAN.COM - Beasiswa Bank Indonesia 2025 kembali dibuka untuk mendukung mahasiswa berprestasi agar dapat melanjutkan…
RADARPANGANDARAN.COM - Beasiswa Februari 2025 menjadi bulan yang ditunggu-tunggu bagi para pelajar dan mahasiswa yang…
RADARPANGANDARAN.COM - Kabar gembira bagi mahasiswa Indonesia! Beasiswa Pendidikan Maudy Ayunda kembali dibuka untuk tahun…
RADARPANGANDARAN.COM - Puncak Bogor selalu menjadi destinasi favorit bagi wisatawan yang ingin menikmati liburan tanpa…
RADARPANGANDARAN.COM - Siapa sih yang bisa nolak tahu gejrot? Makanan khas Cirebon ini memang punya…
RADARPANGANDARAN.COM - Siapa yang tidak ingin saldo gratis? Kabar baik bagi kamu yang gemar mencari…
This website uses cookies.