Nasional

Dukungan kepada Syaikhu-Ilham Habibie Terus Menguat, Hamida Mendukung Pasangan ASIH

RADARPANGANDARAN.COM— Terus menguat dukungan kepada pasangan Ahmad Syaikhu-Ilham Habibie atau Pasangan ASIH untuk Pilgub Jawa Barat 2024.

Terbaru, saat kampanye ke Ciamis, Kamis 3 Oktober 2024 pasangan ASIH (Ahmad Syaikhu-Ilham Habibie) mendapatkan dukungan dari santri dan Himpunan Alumni Miftahul Huda (Hamida).

Dukungan Hamida diungkapkan Pimpinan Umum Ponpes Miftahul Huda KH Asep Maoshul Affandy saat Ahmad Syaikhu dan Ilham Habibie secara kompak menghadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dan Riyadhoh Kubro di Pondok Pesantren Miftahul Huda Kabupaten Ciamis.

Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dan Riyadhoh Kubro itu dihadiri ribuan alumni Ponpes Miftahul Huda yang tergabung dalam Himpunan Alumni Miftahul Huda (Hamida) bersama dengan para Kiai.

“Alhamdulillah saya hari ini ikut serta dalam peringatan Maulid keluarga besar Miftahul Huda bertemu langsung dengan Eyang Asep Maoshul dan seluruh jajaran,” kata Ahmad Syaikhu dikutip dari jabarekspres.com.

BACA JUGA: aher-ahmad-syaikhu-berikan-insentif-kepada-guru-ngaji-di-jawa-barat/">Melanjutkan Program Aher, Ahmad Syaikhu Berikan Insentif kepada Guru Ngaji di Jawa Barat

Kedatangan Syaikhu-Habibie sekaligus menjadi ajang untuk meminta doa restu untuk kemenangan pasangan ASIH di Pilgub Jabar 2024.

“Ini bagian dari kita memohon doa restu, memohon dukungan dan mudah-mudahan ini bagian dari penguat upaya untuk mencapai kemenangan di Jawa Barat,” kata Ahmad Syaikhu.

Kembali, Ahmad Syaiku menegaskan pasangan ASIH bertekad untuk melanjutkan program-program mantan Gubernur Jabar, Ahmad Heryawaman (Aher). Salah satunya terkait perbaikan pendidikan dan pesantren.

Page: 1 2

Usep Saeffulloh

Recent Posts

Gubernur Papua Barat Daya Klaim Warga Pulau Gag Dukung Tambang Nikel di Raja Ampat Dilanjutkan

RADARPANGANDARAN.COM – Raja Ampat kembali menjadi sorotan. Kali ini terkait aktivitas tambang nikel di Pulau…

1 bulan ago

Pangandaran Terapkan Jam Masuk Sekolah Pukul 06.30 Sesuai Surat Edaran Gubernur Jawa Barat?

RADARPANGANDARAN.COM – Kabupaten Pangandaran sudah mengubah jam masuk sekolah sesuai dengan Surat Edaran Gubernur Jawa…

1 bulan ago

BARU Statuta PSSI 2025: Askot dan Askab Kini Ditunjuk Asprov, Daerah Pegang Peran Lebih Besar

RADARPANGANDARAN.COM – Kongres Biasa PSSI 2025 menghasilkan sejumlah keputusan penting. Salah satunya adalah perubahan Statuta…

2 bulan ago

Terbaru Daftar Resmi Harga Suzuki Fronx Juni 2025: Tambahan Biaya untuk Warna Two Tone

RADARPANGANDARAN.COM – Menyambut antusiasme masyarakat, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) resmi mengumumkan harga Suzuki Fronx.…

2 bulan ago

Berikut Spesifikasi iQOO Z10 Terbaru, iQOO Neo 10 yang Bawa Dual Chipset, Baterai Monster 7300 mAh

RADARPANGANDARAN.COM – Dunia digital bergerak cepat. Di tengah mobilitas tinggi, smartphone yang tangguh dan hemat…

2 bulan ago

Kemenag Buka Pendaftaran Nikah Massal untuk 100 Pasangan, Cek Jadwal dan Persyaratannya

RADARPANGANDARAN.COM – Kementerian Agama kembali menghadirkan program nikah massal. Acara ini digelar untuk menyambut Tahun…

2 bulan ago

This website uses cookies.