Home Nasional Hasil Survei SMRC: Viman Alfarizi Berpotensi Menang di Pilkada Kota Tasikmalaya 2024,...

Hasil Survei SMRC: Viman Alfarizi Berpotensi Menang di Pilkada Kota Tasikmalaya 2024, Ini Simulasinya

Hasil survei SMRC bahwa bakal calon Wali Kota Tasikmalaya 2024 Viman Alfarizi berpotensi menang.
Hasil survei SMRC bahwa bakal calon Wali Kota Tasikmalaya 2024 Viman Alfarizi berpotensi menang. Foto: ist/radartasik.com

RADAR .COM — Hasil survei SMRC bahwa bakal calon Wali Kota 2024 Viman Alfarizi berpotensi menang.

Adapun survei SMRC atau Lembaga survei Saiful Mujani Research and Consulting (SMRC) dilaksanakan pada periode 25-31 Juli 2024.

Pada Jumat 16 Agustus 2024 di salah satu hotel di Kota Tasikmalaya, SMRC merilis hasil surveinya.

Saat , seperti dilansir dari radartasik.com (grup radarpangandaran.com), hadir Anggota Dewan Pembina DPP Partai Gerindra H dan para pimpinan partai politik tingkat Kota Tasikmalaya, seperti Gerindra, , PDIP, Demokrat, Nasdem, PBB, Partai Ummat dan Gelora.

Baca juga: Perang Urat Syaraf Persib vs Dewa United, Bojan Hodak Waspadai Upgrade Skuad Dewa United

Tokoh-tokoh yang digadang-gadang akan maju di 2024 hadir dalam rilis hasil survei 2024.

Hadir dalam acara rilis hasil survei 2024 antara lain KH Aminudin Bustomi, Dicky Candra dan Muslim.

Sementara dan Enjang Bilawini berhalangan hadir.
Dr Sirajudin Abbas, mantan Direktur Eksekutif SMRC, memaparkan hasil survei 2024.