Nasional

Hitung-Hitungan Persib Kalahkan Lion City Sailors dan Peluang Lolos dari Fase Grup AFC Champions League Two

BANDUNG, RADARPANGANDARAN.COM — Menarik soal hitung-hitungan Persib kalahkan Lion City Sailors dalam lanjutan penyisihan di Grup F AFC Champions League Two.

Jika Persib kalahkan Lion City Sailors dalam laga di Fase Grup AFC Champions League Two, maka Persib Bandung akan mengumpulkan 3 poin.

Untuk itu laga Persib vs Lion City Sailors sangat penting bagi klub kebanggaan warga Jawa Barat ini.

Kehadiran Bobotoh di Stadion Si Jalak Harupat Kabupaten Bandung, Kamis 24 Oktober 2024 akan sangat berarti bagi Persib Bandung.

Apalagi Persib baru mendapatkan tambahan kepercayaan diri usai mengalahkan Persebaya dalam lanjutan Liga 1 2024/2025 dengan skor 2-0.

BACA JUGA: Erick Thohir Minta Pengelola SUGBK Pasang 100 CCTV, Sambut Jepang dan Arab Saudi

Kali ini dalam lanjutan Liga Champions Asia Two, Persib menargetkan 3 poin.

Karena di 2 laga sebelumnya, Persib kalah 0-1 dari Port FC dan 0-1 dari Zhejiang.

Dengan raihan 3 poin dari Lion City Sailors, maka Persib akan mengumpulkan 3 poin dan sama dengan poin Zhejiang yang merupakan penghuni peringkat ketiga.

Sedangkan di peringkat pertama dan kedua saat ini diisi oleh Lion City Sailors dan Port FC, yang sama-sama memiliki poin 3 dari 1 pertandingan yang telah dijalani.

“Dengan meraih 3 poin dari pertemuan dengan Lion City Sailors, tim Pangeran Biru akan memiliki peluang lebih besar untuk bisa lolos dari fase kualifikasi grup ini,” tulis Persib di laman resminya.

BACA JUGA: Jadwal Timnas Indonesia pada November 2024 Hingga Juni 2025, Yang Terdekat Lawan Jepang

Page: 1 2

Usep Saeffulloh

Recent Posts

Gubernur Papua Barat Daya Klaim Warga Pulau Gag Dukung Tambang Nikel di Raja Ampat Dilanjutkan

RADARPANGANDARAN.COM – Raja Ampat kembali menjadi sorotan. Kali ini terkait aktivitas tambang nikel di Pulau…

1 bulan ago

Pangandaran Terapkan Jam Masuk Sekolah Pukul 06.30 Sesuai Surat Edaran Gubernur Jawa Barat?

RADARPANGANDARAN.COM – Kabupaten Pangandaran sudah mengubah jam masuk sekolah sesuai dengan Surat Edaran Gubernur Jawa…

1 bulan ago

BARU Statuta PSSI 2025: Askot dan Askab Kini Ditunjuk Asprov, Daerah Pegang Peran Lebih Besar

RADARPANGANDARAN.COM – Kongres Biasa PSSI 2025 menghasilkan sejumlah keputusan penting. Salah satunya adalah perubahan Statuta…

1 bulan ago

Terbaru Daftar Resmi Harga Suzuki Fronx Juni 2025: Tambahan Biaya untuk Warna Two Tone

RADARPANGANDARAN.COM – Menyambut antusiasme masyarakat, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) resmi mengumumkan harga Suzuki Fronx.…

1 bulan ago

Berikut Spesifikasi iQOO Z10 Terbaru, iQOO Neo 10 yang Bawa Dual Chipset, Baterai Monster 7300 mAh

RADARPANGANDARAN.COM – Dunia digital bergerak cepat. Di tengah mobilitas tinggi, smartphone yang tangguh dan hemat…

1 bulan ago

Kemenag Buka Pendaftaran Nikah Massal untuk 100 Pasangan, Cek Jadwal dan Persyaratannya

RADARPANGANDARAN.COM – Kementerian Agama kembali menghadirkan program nikah massal. Acara ini digelar untuk menyambut Tahun…

1 bulan ago

This website uses cookies.