Home Nasional HORE! Usia 40 Boleh Daftar CPNS 2024 Khusus untuk Formasi Ini, Selengkapnya...

HORE! Usia 40 Boleh Daftar CPNS 2024 Khusus untuk Formasi Ini, Selengkapnya Ayo Cek di Sini Ya

Baca Juga: 6 Tempat Mie Baso di Pangandaran yang Enak dan Wajib Jadi Destinasi Wisata Kuliner Anda

Terlebih, pelaksanaan tes 2024 dilaksanakan dengan objektif dan transparan.

Karena peserta tes 2024 langsung bisa melihat nilai hasil begitu keluar dari ruangan.

“Dengan demikian, peserta juga bisa ikut mengawasi proses seleksi sehingga dapat menerima hasilnya,” ujar Penjabat (Pj) Sekda Kota Padang Yosefriawan dilansir dari jpnn.com.

Baca Juga: Hasil Survei SMRC: Viman Alfarizi Berpotensi Menang di Pilkada Kota Tasikmalaya 2024, Ini Simulasinya

Lalu bagaimana dengan ? Mairizon, BKPSDM Padang menjelaskan tentang batas usia daftar 2024.

Menurutnya, batas usia minimal atau paling rendah jadi 2024 yaitu 18 tahun dan paling tinggi 35 tahun.

Namun, usia 40 boleh daftar 2024 khusus untuk formasi untuk formasi dokter dan dokter gigi dengan usia pelamar tertinggi yaitu 40 tahun.

“Peserta sudah bisa mendaftar pada tanggal 20 Agustus 2024 serta paling lambat tanggal 6 September 2024,” kata dia menjelaskan.