Pemerintah Kota Tasikmalaya rekrut CPNS 2024 usia 40 tahun maksimal untuk formasi tenaga kesehatan. Foto: Kemempan RB
RADAR PANGANDARAN.COM — Pemerintah Kota Tasikmalaya rekrut CPNS 2024 usia 40 tahun maksimal untuk formasi tenaga kesehatan.
Tenaga kesehatan yang akan direkrut Pemkot Tasikmalaya pada rekrutmen CPNS 2024 adalah Jabatan Dokter Ahli Pertama-Dokter Spesialis Bedah Toraks Kardiovaskuler.
Dalam formasi CPNS 2024, Pemkot Tasikmalaya akan merekrut 1 tenaga kesehatan yaitu Dokter Ahli Pertama-Dokter Spesialis Bedah Toraks Kardiovaskuler dan 99 tenaga teknis.
Dalam persyaratan CPNS 2024 yang dipublikasikan Pemkot Tasikmalaya, khusus untuk formasi pelamar pada Jabatan Dokter Ahli Pertama-Dokter Spesialis Bedah Toraks Kardiovaskuler usia paling tinggi 40 (empat puluh) tahun pada saat melamar.
Baca Juga: Ini Link Pendaftaran CPNS 2024, Ayo Cepat Ada 135.701 Formasi untuk Rekrutmen PNS Daerah
“Usia paling rendah 18 (delapan belas) tahun dan paling tinggi 35 (tiga puluh lima) tahun pada saat melamar, dikecualikan bagi pelamar pada Jabatan Dokter Ahli Pertama-Dokter Spesialis Bedah Toraks Kardiovaskuler usia paling tinggi 40 (empat puluh) tahun pada saat melamar,” demikian dalam publikasi persyaratan CPNS 2024.
RADARPANGANDARAN.COM - Beasiswa Bank Indonesia 2025 kembali dibuka untuk mendukung mahasiswa berprestasi agar dapat melanjutkan…
RADARPANGANDARAN.COM - Beasiswa Februari 2025 menjadi bulan yang ditunggu-tunggu bagi para pelajar dan mahasiswa yang…
RADARPANGANDARAN.COM - Kabar gembira bagi mahasiswa Indonesia! Beasiswa Pendidikan Maudy Ayunda kembali dibuka untuk tahun…
RADARPANGANDARAN.COM - Puncak Bogor selalu menjadi destinasi favorit bagi wisatawan yang ingin menikmati liburan tanpa…
RADARPANGANDARAN.COM - Siapa sih yang bisa nolak tahu gejrot? Makanan khas Cirebon ini memang punya…
RADARPANGANDARAN.COM - Siapa yang tidak ingin saldo gratis? Kabar baik bagi kamu yang gemar mencari…
This website uses cookies.