Ke depan lulusan SD bisa langsung kerja jadi petugas kebersihan. Yang penting bisa bekerja. Foto; beritasatu
RADARPANGANDARAN.COM — Bagi yang lulusan SD jangan cemas karena ke depan lulusan SD bisa langsung kerja jadi petugas kebersihan. Yang penting bisa bekerja.
Demikian janji bakal calon gubernur Jakarta Pramono Anung.
Menurutnya, lulusan SD bisa langsung kerja menjadi pasukan oranye atau petugas kebersihan di Jakarta.
Menjadi petugas kebersihan, kata Pramono Anung, tidak akan dipersulit karena hanya perlu ijazah SD saja.
“Sekarang ini ada perubahan, pasokan oranye yang bersih-bersih, yang selama ini jadi andalannya Pak Ahok kita akan hidupkan kembali,” ujar Mas Pram, begitu sapan Pramono Anung, Senin 9 September 2024 dikutip dari beritasatu.com.
BACA JUGA: Dokter Tim Persib Tak Merekomendasikan David da Silva Tampil Lawan PSM Makassar, Ini Alasannya
Bekerja sebagai petugas kebersihan, kata Pramono Anung, paling penting adalah bisa dan mau bekerja membersihkan Jakarta.
“Kalau perlu SD saja cukup, yang penting bisa bekerja,” tutur calon gubernur Jakarta yang berpasangan dengan Rano Karno ini.
Sebagai petugas kebersihan, petugas pasukan orange sudah ada sejak era 1960-an.
Page: 1 2
RADARPANGANDARAN.COM - Beasiswa Bank Indonesia 2025 kembali dibuka untuk mendukung mahasiswa berprestasi agar dapat melanjutkan…
RADARPANGANDARAN.COM - Beasiswa Februari 2025 menjadi bulan yang ditunggu-tunggu bagi para pelajar dan mahasiswa yang…
RADARPANGANDARAN.COM - Kabar gembira bagi mahasiswa Indonesia! Beasiswa Pendidikan Maudy Ayunda kembali dibuka untuk tahun…
RADARPANGANDARAN.COM - Puncak Bogor selalu menjadi destinasi favorit bagi wisatawan yang ingin menikmati liburan tanpa…
RADARPANGANDARAN.COM - Siapa sih yang bisa nolak tahu gejrot? Makanan khas Cirebon ini memang punya…
RADARPANGANDARAN.COM - Siapa yang tidak ingin saldo gratis? Kabar baik bagi kamu yang gemar mencari…
This website uses cookies.