Masyarakat Bandung Barat (FKMBB) untuk Pilgub Jabar 2024. Foto: jabarekspres
RADARPANGANDARAN.COM — Pasangan Ahmad Syaikhu-Ilham Habibie (pasangan ASIH) mendapatkan dukungan dari Forum Komunikasi Masyarakat Bandung Barat (FKMBB) untuk Pilgub Jabar 2024.
Pasangan ASIH dapat dukungan dari simpul relawan Ilham Habibie di Saung Apung Napak Sancang, Kecamatan Cihampelas, Kabupaten Bandung Barat (KBB), Sabtu 26 Oktober 2024.
Wandira Jona, Ketua FKMBB mengatakan relawan yang hadir dalam deklarasi itu berasal dari 8 kecamatan di Bandung Barat.
“Kami sepenuh hati siap memenangkan pasangan ASIH (Ahmad Syaikhu-Ilham Habibie) di Pilkada Jawa Barat 2024,” kata Wandira.
Menurut Wandira Jona, pasangan ASIH dapat mensejahterakan masyarakat, salah satunya petani.
BACA JUGA: Pasangan Ahmad Syaikhu-Ilham Habibie Tampung Aspirasi Guru dan Budayawan di Kabupaten Bogor
Mayoritas pendukung paslon ASIH di 8 kecamatan tersebut merupakan petani.
“Tadi sudah menandatangani kontrak politik, di dalamnya kami berharap paslon ASIH bisa menjadikan wilayah Selatan Bandung Barat ini sebagai lumbung pangan yang baik, sehingga petani di wilayah itu dapat sejahtera,” ujarnya.
Diharapkan paslon Ahmad Syaikhu dan Ilham Habibie bisa memenangkan Pilkada di Jabar.
Page: 1 2
RADARPANGANDARAN.COM - Beasiswa Bank Indonesia 2025 kembali dibuka untuk mendukung mahasiswa berprestasi agar dapat melanjutkan…
RADARPANGANDARAN.COM - Beasiswa Februari 2025 menjadi bulan yang ditunggu-tunggu bagi para pelajar dan mahasiswa yang…
RADARPANGANDARAN.COM - Kabar gembira bagi mahasiswa Indonesia! Beasiswa Pendidikan Maudy Ayunda kembali dibuka untuk tahun…
RADARPANGANDARAN.COM - Puncak Bogor selalu menjadi destinasi favorit bagi wisatawan yang ingin menikmati liburan tanpa…
RADARPANGANDARAN.COM - Siapa sih yang bisa nolak tahu gejrot? Makanan khas Cirebon ini memang punya…
RADARPANGANDARAN.COM - Siapa yang tidak ingin saldo gratis? Kabar baik bagi kamu yang gemar mencari…
This website uses cookies.