
RADAR PANGANDARAN.COM — Calon pelamar CPNS 2024 harus memperhatikan soal prediksi jumlah soal dan passing grade CPNS 2024, termasuk untuk seleksi kompetisi dasar.
Rencananya pendaftaran seleksi CPNS 2024 kemungkinan besar akan dilaksanakan pada pekan ketiga Agustus 2024.
Bagi calon pendaftar CPNS 2024 bisa mengakses secara online melalui portal Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (SSCASN).
Namun demikian, hingga saat ini link pendaftaran CPNS 2024 belum tersedia.
Baca Juga: Mohon Doanya, Febri Hariyadi Dioperasi Hari Ini, Persib Akan Kehilangan Minimal 6 Bulan
Jadi, bagi calon pelamar CPNS 2024 bisa sering mengecek situs resmi BKN dan KemenPANRB.
Karena calon pelamar CPNS 2024 akan mendapatkan informasi soal seleksi CPNS 2024.
Termasuk, calon pendaftar CPNS 2024 bisa mengetahui dulu passing grade (nilai ambang batas) untuk tes CPNS tahun ini.
Jadi, calon pendaftar CPND 2024 harus mampu mencapai nilai minimal atau passing grade tesebut.
Karena jika calon pelamar CPNS tidak bisa mencapai ambang batas nilai tersebut, maka akan dinyatakan tidak lulus.