RADAR PANGANDARAN.COM – Peran strategis laki-laki dalam gerakan PKK menjadi sorotan Pj Wali Kota Tasikmalaya Dr H Cheka Virgowansyah.
Peringatan Hari Kesatuan Gerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (HKG PKK) ke-52 di Kota Tasikmalaya, Kamis 19 September 2024, tidak hanya menjadi ajang pengukuhan peran strategis PKK dalam pembangunan masyarakat.
Tetapi juga menyoroti semakin kuatnya keterlibatan kaum laki-laki dalam gerakan ini.
Bertempat di Graha Soebandi, acara ini menegaskan bahwa PKK bukan lagi sekadar urusan kaum perempuan, melainkan tanggung jawab bersama seluruh lapisan masyarakat.
Ketua Tim Penggerak PKK Kota Tasikmalaya, Dwi Wahyuni Virgowansyah, menyampaikan bahwa 10 Program Pokok PKK yang diusung mampu menjadi motor penggerak dalam menjalin sinergi antara PKK dengan pemerintah serta lembaga non-pemerintah.
BACA JUGA: Ungkap Kasus Pembunuhan, Pasar Cikurubuk Jadi Tempat Olah TKP Kasus Mayat Wanita dalam Karung
“Melalui 10 Program Pokok PKK, Tim Penggerak PKK dapat menjadi motor utama dalam menggerakkan kader dan menjalin koordinasi serta sinergisitas dengan para stakeholder, baik dengan pemerintah, pemerintah daerah, maupun lembaga nonpemerintah sesuai dengan peraturan perundang-undangan,” ujar Dwi di hadapan ratusan kader PKK, dikutip dari radartasik.id.
RADARPANGANDARAN.COM - Pernah kebayang nggak, makan roti dengan topping melimpah hanya dengan harga 3 ribuan?…
RADARPANGANDARAN.COM - Surabaya, kota yang selalu hidup dengan berbagai kuliner menarik, kini kedatangan acara yang…
RADARPANGANDARAN.COM - Bagi para pelajar dan warga di sekitar Puspitek Serpong, ada satu tempat makan…
RADARPANGANDARAN.COM - Jika Anda sedang mencari HP baru dengan budget Rp 3 jutaan, HP Vivo…
RADARPANGANDARAN.COM - Industri smartphone global menunjukkan pertumbuhan positif pada 2024 setelah melewati masa sulit tahun…
RADARPANGANDARAN.COM - Pernah dengar soal cemilan jajanan campur pedas yang lagi tren belakangan ini? Dengan…
This website uses cookies.