RADAR PANGANDARAN.COM – Mengetahui saldo minimum dan potongan di bank adalah hal penting bagi setiap nasabah.
Dengan informasi ini, Anda dapat mengatur keuangan dengan lebih baik saat menabung atau melakukan transaksi lainnya.
Saldo minimum adalah saldo paling sedikit yang harus tersedia di satu rekening, artinya saldo ini akan tertahan atau mengendap di rekening tabungan Anda.
Beberapa alasan bank menetapkan saldo minimum antara lain:
Biaya Penutupan Rekening Tidak Aktif: Beberapa bank menggunakan sisa saldo tersebut sebagai biaya penutupan rekening tabungan yang tidak aktif.
Menjaga Rekening Tetap Aktif: Saldo minimum dapat digunakan agar rekening tabungan nasabah tetap aktif dan tidak diblokir.
Saldo Minimum di Beberapa Bank Besar di Indonesia
Berikut adalah ketentuan saldo minimum dari beberapa bank besar di Indonesia juga tips mengelola keuangan:
TabunganKu: Rp 20.000
Simpanan Pelajar: Rp 5.000
Tahapan Xpresi: Rp 10.000
Tahapan: Rp 50.000
Tapres: Rp 5.000.000
BCA Dollar: US$ 100 atau S$ 200
Bank Mandiri
Tabungan Rupiah: Rp 100.000
Tabungan NOW: Rp 25.000
Tabungan Payroll: Rp 10.000
RADARPANGANDARAN.COM — Persib tak uji coba saat jeda kompetisi jelang laga melawan Borneo FC. Pelatih…
RADARPANGANDARAN.COM — Mayat pria Cirebon ditemukan di Sungai Citanduy Banjar, Kamis 14 November 2024. Mayat…
BANDUNG, RADARPANGANDARAN.COM — Tiga bintang muda Persib dipanggil timnas Indonesia mendapatkan apresiasi dari pelatih Persib…
RADARPANGANDARAN.COM — Heboh, oknum honorer Pangandaran ditangkap Bareskrim Polri karena kelola 27 situs konten dewasa.…
RADAR PANGANDARAN.COM - Tahun 2025 sebentar lagi akan datang dengan segudang kejutan, terutama di dunia…
RADAR PANGANDARAN.COM - Yamaha Aerox 2025 digadang-gadang akan segera hadir dengan tampilan dan fitur baru.…
This website uses cookies.