3. Body Rafting di Santirah
Harga Mulai dari Rp 125.000 per orang, minimal 10 orang
Fasilitas: Perlengkapan lengkap untuk body rafting, dokumentasi dan pemandu.
Harga mulai dari Rp 100.000 per orang, minimal 5 orang
Fasilitas: Tiket masuk, perlengkapan body rafting, pemandu, dokumentasi, dan asuransi.
5. Body Rafting di Batu Lumpang
Harga mulai dari Rp 100.000 per orang, minimal 5 orang
Fasilitas: Tiket masuk, perlengkapan body rafting, pemandu, dan dokumentasi.
Liburan asyik di pangandaran bukan hanya sekadar destinasi wisata pantai, tetapi juga wahana bagi para pencinta petualangan.
Dengan beragam aktivitas yang ditawarkan, mulai dari kegiatan bersantai di pantai hingga atraksi mendebarkan di sungai.
Baik anda yang ingin mencari tantangan, ketenangan atau mengisi liburan di momen HUT kemerdekaan RI ke-79, Pangandaran memiliki jawabannya.
Rencanakan perjalanan anda sekarang dan nikmati keindahan serta petualangan yang ditawarkan Pangandaran.