Pangandaran

Ciri-Ciri Kawanan Anjing Liar yang Teror Pangandaran: Berwarna Merah dan Hitam

RADAR .COM – di ternyata belum berakhir dan kali ini 70 ekor kambing dipastikan sudah menjadi korban.

Sejak akhir Juni hingga sekarang, banyak warga dan peternak di dihantui oleh yang terus memangsa puluhan domba.

Deni Rakhmat, Kepala Bidang Peternakan dan Kesehatan Hewan Dinas mengakui hal tersebut dan menyebut gerombolan anjing liar itu berjumlah 19 ekor.

“Pelakunya sama, gerombolan anjing liar yang memangsa 19 ekor domba pada waktu lalu,” kata Deni kepada Radartasik.id.

Ia kemudian menyatakan bahwa berdasarkan laporan Himpunan Peternak Domba Kambing (HPDKI) sudah ada 70 ekor domba yang jadi korban.

”Kejadian itu dari akhir Juni sampai sekarang,” jelasnya.

Menurutnya, kawanan anjing liar itu memiliki ciri dengan bulu kemerah-merahan dan ada yang berwarna hitam dan biasanya menyerang hewan ternak di bagian leher sebelum memangsa bagian dalamnya.

Ia lalu menceritakan bahwa sudah ada warga yang memergoki kawanan tersebut dan menembaknya, sayangnya gerombolan anjing liar tersebut berhasil menyelamatkan diri.

Page: 1 2

Ahmad Faisal

Share
Published by
Ahmad Faisal

Recent Posts

Gerindra Lakukan Konsolidasi Jelang Pilkada Pangandaran 2024, Beri Dukungan Pada Calon Bupati

RADAR PANGANDARAN.COM – Partai Gerindra semakin menunjukkan keseriusan dalam memenangkan Pilkada Pangandaran 2024 dengan menggelar…

25 mins ago

Cagub Ahmad Syaikhu Apresiasi Peran Komunitas Penggemar Wayang: Semakin Terdepan Memberikan Inspirasi

RADARPANGANDARAN.COM — Ahmad Syaikhu, Cagub Jawa Barat nomor 3 yang berpasangan dengan Ilham Habibie (pasangan…

1 hour ago

Dthree Busana Muslim Buka Lowongan Kerja Part Time, Persyaratannya Tak Ribet, Ini yang Dibutuhkan

RADARPANGANDARAN.COM - PT. Dthree Sukses Mulia atau Dthree Busana Muslim buka lowongan kerja part time…

2 hours ago

Transportasi Publik Jadi Fokus Ahmad Syaikhu-Ilham Habibie, Termasuk Akses ke Objek Wisata Jabar

RADARPANGANDARAN.COM — Pasangan Ahmad Syaikhu-Ilham Habibie (pasangan ASIH) berkomitmen dan fokus menangani transportasi publik di…

3 hours ago

Kejutan, Ini Taktik Baru Persib Lawan Persebaya Tanpa Marc Klok, Bojan Hodak Siapkan Ramuan Baru

RADARPANGANDARAN.COM— Persib akan berikan kejutan saat Persib lawan Persebaya dalam lanjutan Liga 1 2024/2025. Pelatih…

3 hours ago

Allah Menghendaki Kemudahan, Bukan Kesulitan: Simak Pesan Bijak Gus Baha

RADAR PANGANDARAN.COM - Gus Baha sering memberikan ceramah dengan tema yang sederhana dan menyentuh pengalaman…

4 hours ago

This website uses cookies.