RADAR PANGANDARAN.COM – AC Milan menggaji Francesco Camarda Rp 7,9 Miliar dan akan melepas tiga pemain yang tidak menjadi bagian dari proyek Paulo Fonseca.
Camarda resmi menjadi pemain sepak bola profesional dan bergabung dengan AC Milan dan sementara akan bermain untuk tim U23 yang dikenal sebagai Milan Futuro di Serie C.
Loyalitas pemain berusia 16 tahun tersebut kepada AC Milan memang luar biasa. Camarda bahkan menolak tawaran yang lebih baik dari Manchester City, Manchester United, dan Borussia Dortmund.
Meskipun mereka menawarkan kontrak lebih menggiurkan dan jalur perkembangan khusus, Camarda tetap memilih setia pada Milan.
Dilansir dari La Gazzetta dello Sport, Camarda akan mendapatkan gaji €450 ribu (setara dengan Rp 7,94 miliar) per musim hingga tahun 2027, ditambah bonus untuk penampilan di Serie A dan Liga Champions.
Sementara itu, usai mengamankan masa depan Camarda, tiga pemain dikabarkan akan hengkang dari AC Milan dalam bursa transfer musim panas ini.
Nama pertama adalah Jan-Carlo Simic, yang akan pindah ke Anderlecht seharga 3 juta euro ditambah 20% untuk penjualan kembali di masa depan.
Page: 1 2
RADARPANGANDARAN.COM - Jika Anda hanya punya waktu sehari untuk berkeliling di Jogja, Anda tetap bisa…
RADARPANGANDARAN.COM - Festival kuliner kembali menyapa warga Jakarta Timur dengan tema Asian Food Festival di…
RADAR PANGANDARAN.COM - Produsen es krim Ben & Jerry’s mengajukan gugatan hukum terhadap Unilever karena…
RADAR PANGANDARAN.COM - Platform media sosial BlueSky melaporkan peningkatan hingga satu juta pengguna baru yang…
RADAR PANGANDARAN.COM - Gelandang AC Milan, Youssouf Fofana, optimis timnya bisa meraih scudetto musim ini…
RADAR PANGANDARAN.COM - Giuseppe Giannini, mantan kapten legendaris AS Roma, menilai Claudio Ranieri sebagai sosok…
This website uses cookies.