Terakhir, Morata menganggap hal yang wajar jika dirinya mendapat cemoohan dari pendukung Juventus, dan menegaskan bahwa ia selalu menerima rasa hormat di Italia.
“Pertandingan melawan Juventus adalah bagian dari sepak bola: jika Anda pergi ke teater dan apa yang Anda lihat tidak bagus… Ejekan tidak masalah jika Anda pantas mendapatkannya, hinaan dari tim lawan adalah hal yang normal,” tuturnya.
“Saya belum pernah pergi ke suatu tempat di Italia dan merasa kurang dihormati saat bersama keluarga,” pungkasnya.