Home Sport Beli Tiket Timnas Indonesia Harus Punya Garuda ID, Ini Penjelasan PSSI

Beli Tiket Timnas Indonesia Harus Punya Garuda ID, Ini Penjelasan PSSI

berharap dengan adanya Garuda ID dapat menciptakan suasana menonton yang nyaman dan menyenangkan.

Penjelasan Anggota Exco Soal Garuda ID

Terkait dengan registrasi, Arya menyampaikan pendaftaran Garuda ID masih belum dibuka.

Dia menyebut adanya pembuatan Garuda ID ini memang sedikit merepotkan .

Baca Juga:Pelajaran dari Kisah Uwais Al-Qorni, Begini Ceramah Selengkapnya oleh Gus Baha

Arya menyampaikan alasannya karena harus melakukan pendaftaran terlebih dahulu menggunakan e-KTP.

“Jadi nanti teman-teman harus daftar pakai KTP, pakai wajah, kemudian nanti teman-teman boleh beli tiket,” kata .

Dia menjelaskan langkah ini bertujuan agar tak ada lagi calon-calon tiket di area stadion.

Selain itu, setiap penonton yang masuk ke dalam stadion akan tercatat sehingga akan memberikan kenyamanan dan keamanan saat menonton pertandingan.

“Supaya nama wajahnya tercantum di pembelian. Ini langkah-langkah kita yang sedang dilakukan supaya nyaman dan aman,” jelasnya.

“Seperti yang saya bilang kemarin, saya minta maaf agak merepotkan tapi ini untuk kenyamanan,” pungkasnya.