Home Sport Bojan Hodak Alihkan Fokus Lawan Persija

Bojan Hodak Alihkan Fokus Lawan Persija

Persiapan yang mepet menjadi tantangan serius yang sedang dihadapi tim Pangeran Biru. Hingga kini, sudah ada tiga pertandingan yang dijalani di September 2024.

Baca Juga:Walter Sabatini: Pemecatan De Rossi Bukti Pemilik Klub Tak Mengerti Nilai Romanismo

Selain melawan Persija, anak didik Bojan juga akan menghadapi Madura United pada 28 September 2024. Maka wajar apabila menyebut anak asuhnya mengalami kelelahan.

Pesan untuk The Jakmania

Manajemen Persib melalui resminya melarang suporter Persija, The Jakmania hadir ke Si Jalak Harupat.

Andang Ruhiat selaku Vice President Operations PT PBB minta The Jakmania untuk mematuhi regulasi yang berlaku.

Baca Juga:Banyak Laporan Penampakan UFO, Komite Angkatan Bersenjata Senat AS Siapkan Sidang

Seperti diketahui, Regulasi 2024- melarang kedatangan suporter tim tamu hadir ke kandang lawan.

Jika terbukti melanggar regulasi itu maka tim tuan dan tim tamu serta suporter itu sendiri akan mendapatkan sanksi dari .

Oleh karena itu, suporter diharapkan memberikan dukungan positif dari ataupun nobar masing-masing.