RADAR PANGANDARAN.COM — Persib punya cara cerdas memanfaatkan Piala Presiden 2024.
Adapun cara cerdas Persib memanfaatkan Piala Presiden 2024 yaitu dengan menjadikan pertandingan di Piala Presiden 2024 sebagai pengganti 4 laga uji coba yang tadinya akan dilaksanakan Persib Bandung sebelum Liga 1 2024/2025.
Menurut pelatih Persib Bojan Hodak, Piala Presiden 2024 bisa membantu Persib mematangkan persiapan menghadapi Liga 1 2024/2025.
Apalagi, Piala Presiden 2024 rencananya akan diikuti 8 tim dan dibagi menjadi dua grup.
Dengan pelaksanaan Piala Presiden 2024, Persib terbantu tak lagi hars mencari klub untuk laga uji coba.
“Ini bagus karena kami tidak perlu mengagendakan uji tanding,” ujar Bojan Hodak di SPOrT Jabar, Arcamanik, Kota Bandung, Kamis 11 Juli 2024.
“Jadi kami akan memainkan tiga pertandingan setidaknya dan ini tentu saja bagus untuk persiapan kami menghadapi liga,” kata Bojan Hodak lagi.
Target Persib di Piala Presiden 2024?
Bojan Hodak tidak mengumbar target kepada umum.
Namun secara diplomatis, dia hanya mengatakan bahwa Persib menargetkan tampil sebaik mungkin di setiap pertandingan.
Page: 1 2
RADARPANGANDARAN.COM - Cirawang Simisdaseum, nama yang belakangan ini banyak dibicarakan di Cianjur, kini telah hadir…
RADARPANGANDARAN.COM - Seiring berkembangnya teknologi, kebutuhan akan laptop yang tidak hanya tipis dan ringan, tetapi…
RADARPANGANDARAN.COM - Samsung tampaknya sedang mempersiapkan kehadiran HP murah terbaru mereka, Samsung Galaxy M16 5G,…
RADARPANGANDARAN.COM - Oppo A5 Pro segera meluncur dan mulai mencuri perhatian publik. Informasi dari platform…
RADARPANGANDARAN.COM - POCO kembali hadir dengan inovasi terbaru lewat seri POCO F7, yang kabarnya akan…
RADARPANGANDARAN.COM - MediaTek baru saja meluncurkan chipset terbaru mereka, Dimensity 8400, yang menjadi sorotan di…
This website uses cookies.