Sport

Dipanggil Kejaksaan Milan, Calabria Mengaku Pemimpin Curva Sud Ingin Tahu Suasana Ruang Ganti

RADAR PANGANDARAN.COM – Il Capitano mengakui bahwa pemimpin , Luca Lucci, ingin mengetahui suasana ruang ganti tim usai ia dipanggil oleh Kejaksaan Milan.

Penyelidikan terhadap kelompok Inter dan Milan, yang dilakukan oleh Kepolisian dan dikoordinasikan oleh jaksa Paolo Storari dan Ombra, terus berlanjut.

Pada Selasa, 15 Oktober kemarin, Calabria diperiksa sebagai saksi dalam penyelidikan ini untuk mengonfirmasi pertemuannya dengan pemimpin , Luca Lucci.

Menurut laporan ANSA, Calabria dan Lucci bertemu pada awal tahun 2023 di sebuah bar di Cologno Monzese.

Meskipun isi pertemuan tersebut tidak diungkapkan, hasil penyadapan menunjukkan bahwa Lucci menerima kabar tentang pertemuan dengan Calabria melalui Giancarlo Capelli, yang dikenal sebagai “il Barone.”

“Berdasarkan dokumen dari penyelidikan oleh Polisi dan Gdf, pada 2023, Calabria diduga bertemu dengan Luca Lucci, pemimpin Milan yang kini ditahan, di sebuah bar di Cologno Monzese,” bunyi laporan ANSA yang dikutip dari Calciomercato.

“Selama penyelidikan, dalam dokumen disebutkan bahwa ‘pertemuan antara Luca Lucci, pemimpin Milan yang ditangkap dalam penyelidikan ini, dengan kapten Milan, ‘ terjadi di sebuah bar di Cologno Monzese pada 8 2023,” lanjut laporan tersebut.

Page: 1 2 3

Ahmad Faisal

Share
Published by
Ahmad Faisal

Recent Posts

Daftar Kampus yang Bisa Dapat Beasiswa Bank Indonesia 2025, Cek Namamu di Sini!

RADARPANGANDARAN.COM - Beasiswa Bank Indonesia 2025 kembali dibuka untuk mendukung mahasiswa berprestasi agar dapat melanjutkan…

2 months ago

Buruan Daftar! Dapatkan Beasiswa Februari 2025, Kesempatan Terbatas!

RADARPANGANDARAN.COM - Beasiswa Februari 2025 menjadi bulan yang ditunggu-tunggu bagi para pelajar dan mahasiswa yang…

2 months ago

Beasiswa Pendidikan Maudy Ayunda 2025 Cek Syarat & Cara Daftarnya di Sini!

RADARPANGANDARAN.COM - Kabar gembira bagi mahasiswa Indonesia! Beasiswa Pendidikan Maudy Ayunda kembali dibuka untuk tahun…

2 months ago

Tanpa Takut Kantong Jebol! Ini 5 Tempat Wisata Murah di Puncak Bogor

RADARPANGANDARAN.COM - Puncak Bogor selalu menjadi destinasi favorit bagi wisatawan yang ingin menikmati liburan tanpa…

2 months ago

Gokil! Tahu Gejrot 5000 Bikin Nagih, Sudah Coba?

RADARPANGANDARAN.COM - Siapa sih yang bisa nolak tahu gejrot? Makanan khas Cirebon ini memang punya…

2 months ago

Buruan Klaim! Cara Mendapatkan Saldo DANA Gratis Hanya 5 Menit Langsung Cair!

RADARPANGANDARAN.COM - Siapa yang tidak ingin saldo gratis? Kabar baik bagi kamu yang gemar mencari…

2 months ago

This website uses cookies.