Sport

Enea Bastianini Kalahkan Jorge Martin dan Francesco Bagnaia dalam Latihan Bebas di Mandalika

RADARPANGANDARAN.COM —Pembalap Enea Bastianini menjadi yang tercepat dalam latihan bebas Jumat 27 September di sirkuit Internasional Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat, Indonesia.

Enea Bastianini yang membela Ducati Lenovo sukses mengalahkan Jorge Martin dan Francesco Bagnaia.
Dia mencatatkan waktu terbaik 1.29.630 detik.

Saat membalap di , dilansir dari disway.id, Enea Bastianini memakai ban keras di belakang dan lunak di depan.

Pembalap Italia ini unggul tipis dari Franco Morbidelli yang memimin pada latihan bebas (FP1) di pagi hari.

Para pembalap Ducati mendominasi di MotoGP Mandalika karena mereka berada di 5 besar posisi teratas pada sesi latihan bebas.

BACA JUGA: Alamat 35 Lokasi untuk Kampanye Terbuka di Kabupaten Tasikmalaya, Minus di 4 Kecamatan Saja

Adapun pembalap Monster Energy MotoGP, Fabio Quartararo berada di posisi 6.

Dia yang sejak 2 tahun terakhir mampu meraih podium di MotoGP Mandalika, kembali menunjukan eksistensinta di grup depan.

Berikut ini hasil latihan Jumat MotoGP Mandalika :

1. Enea Bastianini ITA Ducati Lenovo (GP24) 1’29.630s 20/25 316k
2. Jorge Martin SPA Pramac Ducati (GP24) +0.040s 20/25 317k
3. Franco Morbidelli ITA Pramac Ducati (GP24) +0.079s 20/21 315k
4. Francesco Bagnaia ITA Ducati Lenovo (GP24) +0.082s 22/23 315k
5. Marco Bezzecchi ITA VR46 Ducati (GP23) +0.140s 26/28 312k
6. Fabio Quartararo FRA Monster (YZR-M1) +0.214s 28/29 312k
7. Marc Marquez SPA Gresini Ducati (GP23) +0.255s 26/27 315k
8. Pedro Acosta SPA Red Bull GASGAS Tech3 (RC16)* +0.331s 19/20 317k
9. Fabio Di Giannantonio ITA VR46 Ducati (GP23) +0.356s 20/24 309k
10. Maverick Viñales SPA Aprilia Racing (RS-GP24) +0.370s 21/26 314k
11. Johann Zarco FRA LCR (RC213V) +0.456s 25/26 312k
12. Luca Marini ITA Repsol (RC213V) +0.466s 25/26 312k
13. Alex Rins SPA Monster (YZR-M1) +0.559s 23/27 312k
14. Brad Binder RSA Red Bull KTM (RC16) +0.573s 25/26 317k
15. Aleix Espargaro SPA Aprilia Racing (RS-GP24) +0.675s 21/25 313k
16. Jack Miller AUS Red Bull KTM (RC16) +0.781s 26/27 314k
17. Takaaki Nakagami JPN LCR (RC213V) +0.813s 26/26 310k
18. Raul Fernandez SPA Trackhouse Aprilia (RS-GP24) +0.977s 21/26 313k
19. Joan Mir SPA Repsol (RC213V) +1.162s 20/25 315k
20. Augusto Fernandez SPA Red Bull GASGAS Tech3 (RC16) +1.265s 24/25 312k
21. Alex Marquez SPA Gresini Ducati (GP23) +1.368s 18/21 309k

Page: 1 2

Usep Saeffulloh

Recent Posts

Daftar Kampus yang Bisa Dapat Beasiswa Bank Indonesia 2025, Cek Namamu di Sini!

RADARPANGANDARAN.COM - Beasiswa Bank Indonesia 2025 kembali dibuka untuk mendukung mahasiswa berprestasi agar dapat melanjutkan…

2 months ago

Buruan Daftar! Dapatkan Beasiswa Februari 2025, Kesempatan Terbatas!

RADARPANGANDARAN.COM - Beasiswa Februari 2025 menjadi bulan yang ditunggu-tunggu bagi para pelajar dan mahasiswa yang…

2 months ago

Beasiswa Pendidikan Maudy Ayunda 2025 Cek Syarat & Cara Daftarnya di Sini!

RADARPANGANDARAN.COM - Kabar gembira bagi mahasiswa Indonesia! Beasiswa Pendidikan Maudy Ayunda kembali dibuka untuk tahun…

2 months ago

Tanpa Takut Kantong Jebol! Ini 5 Tempat Wisata Murah di Puncak Bogor

RADARPANGANDARAN.COM - Puncak Bogor selalu menjadi destinasi favorit bagi wisatawan yang ingin menikmati liburan tanpa…

2 months ago

Gokil! Tahu Gejrot 5000 Bikin Nagih, Sudah Coba?

RADARPANGANDARAN.COM - Siapa sih yang bisa nolak tahu gejrot? Makanan khas Cirebon ini memang punya…

2 months ago

Buruan Klaim! Cara Mendapatkan Saldo DANA Gratis Hanya 5 Menit Langsung Cair!

RADARPANGANDARAN.COM - Siapa yang tidak ingin saldo gratis? Kabar baik bagi kamu yang gemar mencari…

2 months ago

This website uses cookies.