Home Sport Fakta Menarik Liga 1 2024-2025 Hingga Pekan Ketiga, Pemain Lokal Belum Cetak...

Fakta Menarik Liga 1 2024-2025 Hingga Pekan Ketiga, Pemain Lokal Belum Cetak Gol

Baca Juga: Pasangan YAKIN Daftar, Pesan KH Asep Maoshul dan PKB: Saatnya Santri Pimpin Kota Tasikmalaya

Berdasarkan data dari PT LIB, belum ada pemain lokal yang mencetak sebiji gol pun hingga pekan ketiga Liga 1 2024-2025.

Sementara itu dari daftar top assist, Persib Bandung Ciro Alves berada di posisi teratas dengan 4 assist.

Lalu disusul pemain Borneo FC Stefano Lilipaly yang mencatat 3 assist. Sedangkan di peringkat ketiga terdapat lokal Persib Bandung Dimas Drajad, Gajos dan Borneo FC Berguinho yang ketiganya sudah mengoleksi 2 assist.

Kemudian untuk intersep, bek Persis Solo Ricardo Lima berada di posisi teratas dengan mencatatkan 22 kali dari 3 pertandingan yang sudah dijalaninya.

Baca Juga: Daerah Pembuatan Gula Kelapa Pangandaran, Lebih Dekat Dengan Kampung Pasir Angin Desa Purbahayu

Di peringkat kedua ada bek Arema FC Thales Lira dengan 19 intersep, dan bek Cleberson dengan 18 kali.

Sementara itu untuk posisi penjaga gawang, Nadeo Argawinata berhasil mencatatkan penyelamatan gemilang sebanyak 13 kali.

Kemudian, Alan Bernardon, , sudah melakukan sebanyak 11 save dari 2 penampilan yang sudah dilaluinya.