Home Sport Fans AS Roma Dukung Penuh Ivan Juric, Cemooh Pellegrini dan Beri Standing...

Fans AS Roma Dukung Penuh Ivan Juric, Cemooh Pellegrini dan Beri Standing Ovation untuk Dybala

Fans AS Roma

RADAR .COM – Fans menunjukkan dukungan penuh kepada , dengan mencemooh kapten dan memberi standing ovation kepada .

berhasil meraih kemenangan tipis 1-0 saat menjamu Torino di Stadion Olimpico, setelah kekalahan telak dari Fiorentina yang memicu ketegangan di ruang ganti.

Dilaporkan sebelumnya, kekalahan 5-1 dari Fiorentina membuat Juric terlibat pertengkaran sengit dengan Gianluca Mancini, sementara kapten Pellegrini beradu argumen dengan Direktur , Florent Ghisolfi.

Saat melawan Torino di kandang, para tifosi Roma menunjukkan dukungan penuh mereka kepada Juric dan memberikan reaksi beragam terhadap setiap pergantian pemain yang dilakukannya di babak kedua.

Masuknya menggantikan Pisilli, misalnya, mendapat cemoohan dari sebagian besar tifosi yang hadir.

Sedangkan keluarnya —yang mencetak gol kemenangan—diberi standing ovation yang mengesankan.

Cemoohan juga terdengar saat Cristante masuk menggantikan Baldanzi, sementara El Shaarawy disambut tepuk tangan dari para pendukung yang hadir saat masuk ke lapangan.