Sport

Italia Tak Lagi Hasilkan Pemain Seperti Totti dan Del Piero karena Sejak Kecil Diajari Taktik Bukan Teknik

RADAR .COM – Mantan pemain Eraldo Pecci menyebut bahwa Italia tak lagi menghasilkan pemain seperti FrancescoTotti dan karena sejak kecil diajari taktik bukan teknik.
Dalam wawancara dengan Il Secolo XIX, Eraldo Pecci mengulas mengapa tidak ada lagi pemain berbakat dan berkualitas di Italia saat ini.
Italia sendiri tampil sangat buruk dan disingkirkan oleh Swiss 2-0 di babak 16 besar EURO 2024, yang membuat fans mereka sangat kesal.
Eraldo Pecci kemudian membahas mengapa Italia tidak lagi menghasilkan pemain hebat seperti atau karena kesalahan metode pelatihan yang diterapkan kepada pemain sejak usia dini.

“Ini disebut permainan , bukan ilmu ,” kata mantan Bologna, Torino, Fiorentina, dan Napoli tersebut.
“Namun, kita dikelilingi oleh para ilmuwan, bahkan di kalangan ahli sepak bola. Jika kita tidak lagi memiliki pemain seperti Totti atau Del Piero, itu karena anak-anak terlalu sering diajari taktik, bukan teknik,” paparnya dikutip dari Calciomercato.
Pecci menambahkan bahwa budaya pelatihan di Italia juga telah hilang, dengan semakin kurangnya perhatian terhadap pertumbuhan individu .
Ia melihat saat ini banyak mantan pemain pesepakbola yang menjadi tidak fokus pada mengembangkan talenta asal Italia tetapi lebih pada mempersiapkan diri untuk melatih pemain hebat.

Page: 1 2

Ahmad Faisal

Recent Posts

Langkah-Langkah Viman-Diky Membangun Kota Tasikmalaya ke Depan, Ini Program-Program Unggulannya

TASIKMALAYA, RADARPANGANDARAN.COM— Pasangan Calon Wali Kota Tasikmalaya Viman Alfarizi Ramadhan dan Wakil Wali Kota Tasikmalaya…

3 hours ago

Mahasiswa Langkaplancar Ajak Masyarakat untuk Tidak Termakan Provokasi saat Pilkada Serentak 2024

RADARPANGANDARAN.COM— Ikatan Keluarga Mahasiswa Langkaplancar (IKMAL) mengajak masyarakat untuk tidak mudah terprovokasi oleh isu-isu yang…

4 hours ago

Makin Fresh! Dua Warna Baru Vario 160 2025 Yang Harus Diketahui Oleh Penggemar Skutik Honda

RADAR PANGANDARAN.COM - Tahun 2025 menjadi momentum penting bagi Honda dalam memperkenalkan versi terbaru dari…

5 hours ago

Ini Harga dan Intip Spek Yamaha TMAX 750 2025

RADAR PANGANDARAN.COM - Yamaha TMAX 750 2025 merupakan motor skutik maxi yang menawarkan kombinasi sempurna…

6 hours ago

Bocoran Terbaru Suzuki Avenis 125 2025, Cek Spek dan Harganya di Sini!

RADAR PANGANDARAN.COM - Suzuki Avenis 125 2025 telah menarik perhatian para penggemar kendaraan roda dua.…

7 hours ago

Gagal Kalahkan Inter Milan di Lapangan Sintetis, Pelatih Young Boys: Pada Akhirnya Bola Tetap Bulat

RADAR PANGANDARAN.COM – Pelatih Young Boys, Joel Magnin, merasa kecewa setelah timnya gagal mengalahkan Inter…

8 hours ago

This website uses cookies.