Sport

Kepemimpinan Wasit Timnas Indonesia vs Bahrain Jadi Sorotan, Garuda Fans: Kami Ingin Keadilan

JAKARTA, RADARPANGANDARAN.COM – Kemenangan Timnas Indonesia sirna di menit akhir pertandingan. Nusantara bermain imbang 2-2 dengan Bahrain di Stadion Nasional Bahrain, Kamis 10 Oktober .

Namun gol kedua Bahrain di detik akhir pertandingan sarat dengan kontroversi wasit.

Hal itu terjadi karena gol yang dicetak Marhoon terjadi pada menit 90+9. Padahal, tambahan waktu hanya 6 menit.

Dengan demikian, wasit seharusnya meniup peluit panjang tanda berakhirnya babak kedua pada menit 90+6.

Baca Juga:Stefan De Vrij Sangat Menikmati Bermain di Inter Milan: “Ini Tim yang Bermain untuk Menang”

Akibat kontroversial wasit itu, Timnas Indonesia harus menerima hasil imbang di kandang Bahrain.

Fans, , dan masyarakat Indonesia tak terima dengan hasil imbang pada laga ketiga kualifikasi itu.

Mereka menuntut keadilan atas kepemimpinan wasit Ahmed Abu Bakar yang dinilai banyak merugikan Nusantara.

Menurut Fans, wasit Ahmed Abu Bakar tak layak memimpin jalannya pertandingan. kontroversi banyak diberikan kepada Timnas Indonesia.

Baca Juga:Menyampaikan Kebaikan dengan Ceria, Simak Pesan Bijak Gus Baha

Page: 1 2 3

Suryadi

Recent Posts

Daftar Kampus yang Bisa Dapat Beasiswa Bank Indonesia 2025, Cek Namamu di Sini!

RADARPANGANDARAN.COM - Beasiswa Bank Indonesia 2025 kembali dibuka untuk mendukung mahasiswa berprestasi agar dapat melanjutkan…

2 months ago

Buruan Daftar! Dapatkan Beasiswa Februari 2025, Kesempatan Terbatas!

RADARPANGANDARAN.COM - Beasiswa Februari 2025 menjadi bulan yang ditunggu-tunggu bagi para pelajar dan mahasiswa yang…

2 months ago

Beasiswa Pendidikan Maudy Ayunda 2025 Cek Syarat & Cara Daftarnya di Sini!

RADARPANGANDARAN.COM - Kabar gembira bagi mahasiswa Indonesia! Beasiswa Pendidikan Maudy Ayunda kembali dibuka untuk tahun…

2 months ago

Tanpa Takut Kantong Jebol! Ini 5 Tempat Wisata Murah di Puncak Bogor

RADARPANGANDARAN.COM - Puncak Bogor selalu menjadi destinasi favorit bagi wisatawan yang ingin menikmati liburan tanpa…

2 months ago

Gokil! Tahu Gejrot 5000 Bikin Nagih, Sudah Coba?

RADARPANGANDARAN.COM - Siapa sih yang bisa nolak tahu gejrot? Makanan khas Cirebon ini memang punya…

2 months ago

Buruan Klaim! Cara Mendapatkan Saldo DANA Gratis Hanya 5 Menit Langsung Cair!

RADARPANGANDARAN.COM - Siapa yang tidak ingin saldo gratis? Kabar baik bagi kamu yang gemar mencari…

2 months ago

This website uses cookies.