JAKARTA, RADARPANGANDARAN.COM – Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengapresiasi kemenangan Timnas Indonesia 4-0 atas Maladewa di Stadion Madya Senayan, Rabu 25 September 2024.
Erick Thohir menyampaikan hasil positif di laga perdana Grup F menjadi awal yang baik bagi Timnas Indonesia U20.
Di sisi lain, mantan Presiden Inter Milan itu mengingatkan pemain untuk tidak terlena dengan kemenangan yang diraih.
Erick meminta punggawa Garuda Muda untuk kembali fokus menatap laga berikutnya.
Baca Juga:Jens Raven Ungkap Keberhasilan Cetak Gol ke Maladewa
Erick menginginkan Timnas Indonesia U20 meraih hasil terbaik pada kualifikasi Piala Asia U20 2025.
“Masih ada dua laga lagi, harus tetap fokus dan berikan yang terbaik. Semangat Garuda Muda,” tulis Erick Thohir di akun Instagramnya.
Pada babak pertama, kedua tim tak mampu mencetak gol. Skor tetap imbang 0-0.
Baca Juga:Materazzi Anggap Napoli Sebagai Pesaing Terberat Inter Milan: Conte Punya Lukaku
Situasi berbeda di babak kedua, Dony Tri Pamungkas cs mampu mengontrol jalannya pertandingan.
Bahkan, ada 4 gol yang bersarang ke gawang Maladewa. Pertama, dicetak oleh Aditya pada menit 52.
RADARPANGANDARAN.COM - Blok M, Jakarta, selalu menjadi destinasi menarik untuk para pencinta kuliner. Berbagai tempat…
RADARPANGANDARAN.COM - Beberapa waktu terakhir, warga Gunungkidul dikejutkan oleh fenomena kemunculan ulat jati di awal…
RADARPANGANDARAN.COM - Warung The Twig di Gandapura memperkenalkan menu baru yang bikin penasaran, yaitu nasi…
RADAR PANGANDARAN.COM – Yann Bisseck merupakan contoh sempurna kecerdikan Beppe Marotta di Inter Milan, di…
RADAR PANGANDARAN.COM – Roberto Martinez, pelatih tim nasional Portugal, memberikan pujian tinggi kepada Cristiano Ronaldo…
RADAR PANGANDARAN.COM – Bruno Fernandes memberikan pujian kepada Cristiano Ronaldo setelah Portugal mencatatkan kemenangan telak…
This website uses cookies.