Pelatih Persib Bojan Hodak mengaku tidak marah saat para pemain Persib benturan fisik saat gim internal sehingga ada yang cedera. Foto: Persib
RADAR PANGANDARAN.COM — Pelatih Persib Bojan Hodak mengaku tidak marah saat para pemain Persib benturan fisik saat gim internal sehingga ada yang cedera.
Menurutnya, di laga gim internal Persib Bandung di Stadion Si Jalak Harupat Kabupaten Bandung, Jumat 2 Agustus 2024, para pemain menunjukkan semangat sehingga tak segan benturan fisik di antara para pemain.
Bahkan, akibat benturan-benturan fisik di gim internal tersebut, ada beberapa pemain yang mengalami cedera.
Namun demikian, cedera pemain Persib itu tak parah karena benturannya dalam kondisi wajar.
Baca juga: Body Rafting di Pangandaran, Simak Teknik dan Persiapannya untuk Petualangan yang Seru dan Aman
Karena gim internal Persib seperti pertandingan sungguhan, sehingga para pemain bermain serius.
Gim internal Persib dilaksanakan karena masuk program pelatih Bojan Hodak jelang berkompetisi di BRI Liga 1 2024/2025.
Persib akan melawan PSBS Biak dalam kick off laga pembuka Liga 1 2024/2025 pada 9 Agustus 2024.
Menurut Bojan Hodak, para pemain Persib termotivasi menjalani gim internal yang seperti pertandingan normal.
Baca juga: Serunya Jelajahi Bandung, 15 Wisata Alam Pangalengan Sejuk dan Bikin Betah
RADARPANGANDARAN.COM - Beasiswa Bank Indonesia 2025 kembali dibuka untuk mendukung mahasiswa berprestasi agar dapat melanjutkan…
RADARPANGANDARAN.COM - Beasiswa Februari 2025 menjadi bulan yang ditunggu-tunggu bagi para pelajar dan mahasiswa yang…
RADARPANGANDARAN.COM - Kabar gembira bagi mahasiswa Indonesia! Beasiswa Pendidikan Maudy Ayunda kembali dibuka untuk tahun…
RADARPANGANDARAN.COM - Puncak Bogor selalu menjadi destinasi favorit bagi wisatawan yang ingin menikmati liburan tanpa…
RADARPANGANDARAN.COM - Siapa sih yang bisa nolak tahu gejrot? Makanan khas Cirebon ini memang punya…
RADARPANGANDARAN.COM - Siapa yang tidak ingin saldo gratis? Kabar baik bagi kamu yang gemar mencari…
This website uses cookies.