RADARPANGANDARAN.COM — Persib melakukan persiapan khusus menghadapi Borneo FC dalam lanjutan Liga 1 2024/2025.
Bahkan, Persib siaga 1 hadapi Borneo FC dengan cara melaksanakan latihan 2 kali dalam sehari.
Pada latiha Kamis 14 November 2024, Persib melaksanakan latihan 2 kali dalam sehari.
Latihan pagi dilaksanakan di SPOrT Jabar, Arcamanik, Kota Bandung, sedangkan sorenya di tempat kebugaran.
Program Persib siaga 1 tersebut, kata Bojan Hodak merupakan Upaya Persib menghadapi periode sibuk di ujung tahun 2024.
BACA JUGA: Wow! Honda PCX 2025 Yang Rilis di Indonesia Kabarnya Akan Lebih Bertenaga Dan Lebih Irit BBM
Karena sejak 22 November 2024, Persib Bandung akan menjalani 9 pertandingan di Liga 1 dan AFC Champion League Two 2024/2025.
Dengan jadwal Persib Bandung yang sibuk tersebut, maka pemain Persib Bandung harus mempunyai fisik dan mental yang siap bertanding.
“Kami bersiap menghadapi periode berikutnya. Kami akan menjalani tujuh pertandingan dalam waktu yang singkat (sepanjang Desember). Jadi, hanya ini waktunya bagi kami untuk meningkatkan kondisi fisik pemain,” kata Bojan Hodak usai latihan sore.
RADAR PANGANDARAN.COM - Benelli TRK 902 Xplorer 2025 telah mencuri perhatian dunia otomotif dengan debut…
RADAR PANGANDARAN.COM - Bicara soal motor hyper naked, kemunculan Yamaha MT 09 terbaru sepertinya akan…
RADAR PANGANDARAN.COM - Media Italia Calciomercatoweb menyoroti performa Lautaro Martinez di Inter Milan yang dianggap…
RADAR PANGANDARAN.COM - Dennis Man, pemain sayap andalan Parma, mengungkapkan kebimbangannya terkait kemungkinan bergabung dengan…
RADAR PANGANDARAN.COM – Barcelona dikabarkan tengah mengincar dua pemain sayap top, Rafael Leão dan Khvicha…
RADAR PANGANDARAN.COM - CEO Monza Adriano Galliani memastikan bahwa klub tidak akan memecat Alessandro Nesta…
This website uses cookies.