Sport

Prediksi Real Madrid vs AC Milan: Misi Balas Dendam Theo Hernandez

RADAR .COM – Duel antara dan pada Rabu, 6 November pukul 03.00 WIB di Santiago Bernabeu bisa menjadi momen misi balas dendam bagi Theo Hernandez.

Lima tahun lalu, Theo memutuskan untuk bergabung dengan Milan dari Madrid setelah diboyong oleh .

Milan tidak menyesali keputusan tersebut, karena bersama Rossoneri, pemain asal itu kini telah menjadi salah satu bek kiri terbaik di .

Saat masih bermain untuk Madrid, Theo tidak pernah diberi kesempatan untuk berkembang dan sulit mendapatkan posisi di Los Blancos.

Namun, dalam laga melawan mantan klubnya, ia memiliki peluang untuk membuktikan bahwa keputusan Madrid melepasnya adalah kesalahan besar.

Dilaporkan oleh Milan News, Theo pernah menyatakan bahwa kepindahannya ke Milan adalah langkah terbaik untuk semua pihak, meskipun ia mengakui tidak mendapat kesempatan untuk menunjukkan kemampuannya kepada Madrid.

Kini, Theo menjadi Andalan Rossoneri dan kemungkinan akan mengenakan ban kapten, menambah pada laga tersebut.

Pemain berusia 27 tahun itu bahkan telah mencatatkan namanya dalam sejarah Milan dengan memecahkan rekor gol milik .

Page: 1 2 3

Ahmad Faisal

Share
Published by
Ahmad Faisal

Recent Posts

Daftar Kampus yang Bisa Dapat Beasiswa Bank Indonesia 2025, Cek Namamu di Sini!

RADARPANGANDARAN.COM - Beasiswa Bank Indonesia 2025 kembali dibuka untuk mendukung mahasiswa berprestasi agar dapat melanjutkan…

2 months ago

Buruan Daftar! Dapatkan Beasiswa Februari 2025, Kesempatan Terbatas!

RADARPANGANDARAN.COM - Beasiswa Februari 2025 menjadi bulan yang ditunggu-tunggu bagi para pelajar dan mahasiswa yang…

2 months ago

Beasiswa Pendidikan Maudy Ayunda 2025 Cek Syarat & Cara Daftarnya di Sini!

RADARPANGANDARAN.COM - Kabar gembira bagi mahasiswa Indonesia! Beasiswa Pendidikan Maudy Ayunda kembali dibuka untuk tahun…

2 months ago

Tanpa Takut Kantong Jebol! Ini 5 Tempat Wisata Murah di Puncak Bogor

RADARPANGANDARAN.COM - Puncak Bogor selalu menjadi destinasi favorit bagi wisatawan yang ingin menikmati liburan tanpa…

2 months ago

Gokil! Tahu Gejrot 5000 Bikin Nagih, Sudah Coba?

RADARPANGANDARAN.COM - Siapa sih yang bisa nolak tahu gejrot? Makanan khas Cirebon ini memang punya…

2 months ago

Buruan Klaim! Cara Mendapatkan Saldo DANA Gratis Hanya 5 Menit Langsung Cair!

RADARPANGANDARAN.COM - Siapa yang tidak ingin saldo gratis? Kabar baik bagi kamu yang gemar mencari…

2 months ago

This website uses cookies.