JAKARTA, RADARPANGANDARAN.COM – Timnas Indonesia punya dua pemain bintang yang total harga pasarannya lebih mahal dibandingkan skuad Bahrain.
Dua bintang Timnas Indonesia itu bernama Mees Hilgers dan Thom Haye. Mees adalah pemain yang memperkuat klub Eredivisie, FC Twente.
Sementara itu, Thom Haye merupakan pemain berusia 29 tahun yang membela Almere City FC.
Mees Hilgers harga pasarannya mencapai Rp121,67 miliar. Itu artinya, dia masih lebih mahal dengan dibandingkan skuad Timnas Vietnam, Thailand, maupun Malaysia.
Baca Juga:Elon Musk: Perang Masa Depan Akan Didominasi Drone
Sementara itu, nilai harga pasar Thom Haye mencapai Rp52,14 miliar. Di skuad Timnas Indonesia sebelumnya, dia menjadi pemain termahal.
Namun jika Mees Hilgers bergabung bersama Garuda Nusantara hari ini, maka Haye akan menjadi pemain termahal kedua.
Apabila nilai harga pasar Mees dan Haye digabungkan, maka total harganya mencapai Rp173,81 miliar. Itu artinya, dua punggawa merah putih itu lebih mahal dibandingkan dengan Timnas Bahrain.
Untuk diketahui, total harga pasar Tim Bahrain hanya mencapai Rp158,17 miliar.
Baca Juga:Ribuan Warga India Jadi “Budak Dunia Maya” di Negara Tetangga Indonesia
RADAR PANGANDARAN.COM - Jan-Carlo Simic mengenang momen bergabung dengan AC Milan dan mengaku tidak percaya…
RADAR PANGANDARAN.COM - Pelatih Timnas Italia, Luciano Spalletti, memberikan dukungan terhadap penunjukan Claudio Ranieri sebagai…
RADAR PANGANDARAN.COM - Penyerang AC Milan, Rafael Leao, menyatakan bahwa ia tidak memiliki masalah dengan…
RADARPANGANDARAN.COM - Kota Tangerang dikenal sebagai salah satu surga kuliner di Indonesia. Salah satu menu…
RADAR PANGANDARAN.COM - Lautaro Martinez terlibat perdebatan dengan seorang penggemar Inter Milan di Instagram terkait…
RADAR PANGANDARAN.COM - Surat kabar Italia, La Gazzetta dello Sport, memprediksi Paulo Dybala akan hengkang…
This website uses cookies.