RADAR PANGANDARAN.COM – Apple kembali menghadirkan inovasi dengan peluncuran iPhone 16 Series yang akan segera rilis di Indonesia.
Menjadi penerus dari seri sebelumnya, iPhone 16 diharapkan membawa perubahan signifikan baik dari segi desain maupun teknologi yang digunakan.
Berikut adalah beberapa bocoran spesifikasi dan fitur yang menarik perhatian banyak penggemar teknologi.
Baca juga :Prakerja Gelombang 71 Akan Segera Dibuka, Ini Cara Daftarnya dan Manfaat yang Bisa Didapatkan
Desain dan Kamera iPhone 16 Series
iPhone 16 Series diperkirakan akan hadir dengan desain yang cukup berbeda dari pendahulunya.
Salah satu perubahan mencolok adalah susunan kamera yang menggunakan dua lensa yang disusun secara vertikal.
Ini merupakan perubahan signifikan dari susunan kamera miring yang ditemukan pada iPhone 13, 14, dan 15.
Baca juga : Informasi Terkini Jadwal dan Cara Cek Penerima Bansos PKH Tahap 3 Cair Hari Ini?
Meski demikian, belum ada informasi pasti mengenai tampilan untuk varian Pro dan Pro Max.
Selain itu, iPhone 16 juga akan menampilkan tombol baru, yaitu capture button, yang dirancang khusus untuk memudahkan pengguna dalam mengambil foto dan video.
RADARPANGANDARAN.COM - Cirawang Simisdaseum, nama yang belakangan ini banyak dibicarakan di Cianjur, kini telah hadir…
RADARPANGANDARAN.COM - Seiring berkembangnya teknologi, kebutuhan akan laptop yang tidak hanya tipis dan ringan, tetapi…
RADARPANGANDARAN.COM - Samsung tampaknya sedang mempersiapkan kehadiran HP murah terbaru mereka, Samsung Galaxy M16 5G,…
RADARPANGANDARAN.COM - Oppo A5 Pro segera meluncur dan mulai mencuri perhatian publik. Informasi dari platform…
RADARPANGANDARAN.COM - POCO kembali hadir dengan inovasi terbaru lewat seri POCO F7, yang kabarnya akan…
RADARPANGANDARAN.COM - MediaTek baru saja meluncurkan chipset terbaru mereka, Dimensity 8400, yang menjadi sorotan di…
This website uses cookies.