Home Teknologi Honda Vario 160 2025: Skutik Terbaru, Desain Lebih Sporty, Cek Speknya!

Honda Vario 160 2025: Skutik Terbaru, Desain Lebih Sporty, Cek Speknya!

Dengan bobot hanya 119 kg, Honda 160 terbaru tetap ringan dan mudah dikendalikan.

Sehingga membuatnya menjadi pilihan tepat bagi pengendara yang mencari terbaik yang nyaman dan aman.

Fitur Praktis dan Modern

160 2025 tidak hanya unggul dalam hal performa, tetapi juga dalam hal kepraktisan.

ini dilengkapi dengan dua laci penyimpanan di bagian depan, salah satunya dengan soket USB untuk mengisi daya gadget saat berkendara.

Fitur ini menjadi solusi praktis bagi pengendara yang sering bepergian dengan membawa barang-barang penting.

Selain itu, rangka eSAF (Enhanced Smart Architecture Frame) yang digunakan pada Honda 160 2025 juga menawarkan kelebihan dari segi kepraktisan.

Rangka ini sama seperti yang digunakan pada model , Scoopy, dan , namun dengan penyesuaian dimensi yang lebih besar untuk 160.

Meskipun tampilan rangka bagian tengah terlihat agak kosong, kepraktisannya sangat mendukung pengguna yang sering membawa barang bawaan besar, seperti galon air mineral.

Dengan kombinasi desain sporty, performa mesin yang tangguh, serta fitur-fitur modern, Honda 160 2025 memang layak disebut sebagai terbaik di kelasnya.