Home Teknologi Intip! Harley Davidson V Rod 2025, Gunakan Mesin V-Twin, Makin Tak Tertandingi...

Intip! Harley Davidson V Rod 2025, Gunakan Mesin V-Twin, Makin Tak Tertandingi Di Kelas Moge

Harley Davidson V Rod 2025, Gunakan Mesin V-Twin, Makin Tak Tertandingi.
Harley Davidson V Rod 2025, Gunakan Mesin V-Twin, Makin Tak Tertandingi. Foto: Tangkapan layar youtube

RADAR PANGANDARAN.COM – Berbekal mesin V-Twin, Davidson V Rod jadi moge yang tak tertandingi.

Tahun mungkin akan menjadi tahun yang dinanti-nantikan oleh para pecinta moge di seluruh dunia.

Salah satu model yang paling disorot adalah Davidson V Rod , motor terbaru yang menghadirkan perpaduan sempurna antara desain agresif dan mutakhir.

Sebagai salah satu ikon dalam industri otomotif, Harley Davidson sekali lagi membuktikan eksistensinya melalui ini.

Dalam video yang diunggah oleh kanal otomotif asal Amerika Serikat, Auto Matrix, dijelaskan bahwa Harley Davidson V Rod mengalami berbagai peningkatan dari segi performa dan fitur.

BACA JUGA: Yamaha XMAX 300 2025: Diprediksi Bakal Lebih Sporty, Tangguh dan Canggih, Begini Bocorannya

Desain motor ini tampak lebih ramping dan berani dibandingkan dengan model sebelumnya.

Garis tegas dan bentuk aerodinamisnya mencerminkan karakteristik motor yang dibangun untuk kecepatan dan ketangguhan di jalan raya.

Performa yang Tak Tertandingi

Salah satu daya tarik utama dari Harley Davidson V Rod adalah mesinnya yang luar biasa kuat.