Teknologi

Motor Skutik Kawasaki Brusky 125, Tampilannya Mirip Vario Versi Lama, Benarkah?

RADAR PANGANDARAN.COM – Dianggap mirip vario versi lama, begini desain Brusky 125.

yang dikenal sebagai raksasa motor sport dan trail, mengejutkan pasar otomotif dengan meluncurkan Brusky 125.

Dilansir dari youtube channel, DRYC Auto yang mengunggah video tentang info seputar Brusky 125.

Kehadiran varian ini mengisi segmen skutik, yang sebelumnya jarang disentuh oleh pabrikan asal Jepang tersebut.

Diperkenalkan pertama kali di Filipina, Kawasaki Brusky 125 menawarkan desain sporty yang memikat, membuat suasana persaingan semakin sengit.

BACA JUGA: Honda Revo Terbaru: Makin Sporty, Kekinian dan Tetap Irit Bensin

Dengan harga sekitar Rp 20 jutaan, Kawasaki terbaru ini menghadirkan inovasi menarik bagi para penggemar motor di Indonesia.

Kawasaki Brusky 125 menjadi bukti bahwa Kawasaki tidak hanya unggul di kategori motor sport, trail, maupun adventure.

Dengan kapasitas mesin 125 cc, Brusky 125 dirancang untuk memenuhi kebutuhan pasar motor matik yang semakin berkembang.

Dibandingkan dengan motor lain di kelasnya, Kawasaki Brusky 125 ini memberikan performa yang gesit dan cocok untuk penggunaan di jalanan perkotaan.

Page: 1 2 3

Denden Rusyadi

Recent Posts

Simone Inzaghi Tak Mau Bicara Soal Scudetto Usai Bungkam Roma: Biar Waktu yang Menjawab

RADAR PANGANDARAN.COM – Pelatih Inter Milan, Simone Inzaghi, memilih untuk tidak membicarakan peluang timnya meraih…

9 mins ago

Setelah Berfoto dengan Erick Thohir, Kevin Diks Kewalahan Buka Instagram, Karena Netizen?

JAKARTA, RADARPANGANDARAN.COM - Calon pemain Timnas Indonesia Kevin Diks kewalahan membuka Instagram setelah memutuskan untuk…

39 mins ago

Di Canio Puji Keberanian Fonseca Cadangkan Leao: Ia Sering Dianggap Pelatih yang Lembut

RADAR PANGANDARAN.COM – Mantan pemain sepak bola, Paolo Di Canio, memuji keberanian Paulo Fonseca karena…

53 mins ago

Pascal Struijk Beri Kode Kepada Netizen Indonesia, Jadi Gabung Timnas Indonesia Bareng Joel?

JAKARTA, RADARPANGANDARAN.COM - Pemain Leeds United Pascal Struijk memberi kode kepada netizen Indonesia di media…

2 hours ago

Timnas Bahrain Jangan Takut ke Indonesia, PSSI Jamin Keamanan dan Keselamatan Tim Tamu

JAKARTA, RADARPANGANDARAN.COM - Timnas Bahrain menolak bertanding di Jakarta pada kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan…

3 hours ago

Peluang Timnas Indonesia Jadi Runner Up Terbuka, Ini Itung-itungan untuk Lolos ke Piala Dunia 2026

JAKARTA, RADARPANGANDARAN.COM - Peluang Timnas Indonesia menjadi runner up Grup C masih terbuka lebar. Pertandingan…

4 hours ago

This website uses cookies.