Teknologi

Rilis Awal Tahun! Yamaha Siap Luncurkan New Yamaha NMAX 125 2025 dan NMAX 125 Tech Max, Ini Spek dan Harganya

Ada juga port USB-C untuk pengisian daya, fitur One Push Start, Start and Stop System, lampu hazard, dan Yamaha Smart Key untuk kenyamanan lebih.

Bagi pengendara yang menginginkan fitur tambahan, varian premium NMAX 125 menawarkan layar TFT berwarna 4,2 inci yang mendukung navigasi Garmin, kontrol musik, dan panggilan via headset Bluetooth.

Sistem Keamanan Terbaru
Yamaha memperhatikan faktor keselamatan dengan menghadirkan rem cakram 230 mm di bagian depan dan belakang, lengkap dengan sistem ABS untuk mengurangi risiko selip.

Selain itu, fitur Traction Control System (TCS) memastikan stabilitas saat berkendara di jalan licin atau berbatu.

dan Peluncuran
Debut global New Yamaha akan dimulai di pada Januari 2025 dengan 3.599 Euro atau sekitar Rp 60 jutaan.

Varian tertinggi, NMAX 125 , akan menyusul pada Mei 2025 dengan 3.899 Euro atau sekitar Rp 65 jutaan.

Sayangnya, Yamaha belum memberikan informasi resmi terkait peluncurannya di Indonesia.

Meski demikian, perpaduan desain elegan, performa tangguh, dan mutakhir membuat matik ini sangat layak dinantikan.

Page: 1 2 3

Denden Rusyadi

Recent Posts

Menu Baru Nasi Rames Jando yang Bikin Nagih, Cuma Ada di Warung The Twig!

RADARPANGANDARAN.COM - Warung The Twig di Gandapura memperkenalkan menu baru yang bikin penasaran, yaitu nasi…

9 hours ago

Bisseck Contoh Sempurna Kecerdikan Marotta di Inter Milan: Nilainya Naik Lebih dari 4 Kali Lipat

RADAR PANGANDARAN.COM – Yann Bisseck merupakan contoh sempurna kecerdikan Beppe Marotta di Inter Milan, di…

10 hours ago

Pelatih Portugal Sanjung Cristiano Ronaldo: Dia Contoh Sempurna Kapten Tim

RADAR PANGANDARAN.COM – Roberto Martinez, pelatih tim nasional Portugal, memberikan pujian tinggi kepada Cristiano Ronaldo…

11 hours ago

Portugal Hancurkan Polandia 5-1, Bruno Fernandes Takjub dengan Gol Salto Ronaldo

RADAR PANGANDARAN.COM – Bruno Fernandes memberikan pujian kepada Cristiano Ronaldo setelah Portugal mencatatkan kemenangan telak…

12 hours ago

Terinspirasi Teknologi Rusia dan Israel, Kim Jong Un Perintahkan Produksi Massal Drone Bunuh Diri

RADAR PANGANDARAN.COM – Pemimpin Korea Utara, Kim Jong Un, memerintahkan percepatan produksi massal drone bunuh…

13 hours ago

Ini 5 Kuliner Wajib di Cisadane Walk, Mulai dari Sambal Bakar hingga Nasi Uduk!

RADARPANGANDARAN.COM - Ingin menghabiskan akhir pekan sambil menikmati pemandangan Sungai Cisadane? Kunjungi Cisadane Walk di…

14 hours ago

This website uses cookies.