Teknologi

Tanpa Polusi, Motor Listrik Terbaik Harga 30 Jutaan Ini Jadi Pilihan Yang Tepat Untuk Berkendara

RADAR PANDANDARAN.COM – Jadi pilihan yang tepat untuk berkendara tanpa polusi, motor listrik terbaik harga 30 jutaan, ini bisa dijadikan pilihan.

Bagi kamu yang sedang mencari motor listrik terbaik dengan harga yang pas dan mempunyai fitur lengkap, beberapa motor listrik harga 30 jutaan mungkin bisa anda jadikan pilihan.

Di Indonesia, saat ini motor listrik semakin digemari, selain karena ramah lingkungan dan hemat energi, motor listrik juga bisa memberikan kenyamanan saat berkendara tanpa menimbulkan polusi.

Berikut ini adalah daftar 5 motor listrik terbaik yang dibanderol dengan harga 30 jutaan dan fiturnya lengkap.

1. Gesits G1

Baca Juga: pangandaran-di-masa-perang-dunia-saat-kapal-belanda-berlabuh-di-mauritsbaai/">Jejak Sejarah Pantai Pangandaran di Masa Perang Dunia saat Kapal Belanda Berlabuh di Mauritsbaai

Gesits G1 jadi motor listrik terbaik produksi Indonesia yang sudah terkenal. Dengan kisaran harga Rp 30 jutaan, motor ini member performa yang oke dan fitur yang lengkap.

Gesits G1 sudah dilengkapi dengan layar digital full color yang menampilkan informasi penting seperti kecepatan, jarak tempuh, dan status baterai.

Buat kamu yang peduli keamanan, motor ini sudah menggunakan sistem rem cakram di kedua roda, lho!

Fitur lainnya termasuk lampu LED yang hemat energi dan awet, serta konektivitas smartphone yang memungkinkan kamu memantau motor lewat aplikasi.

Baca Juga: Jadi Pemain Arab Saudi Pertama di Serie A: Saud Abdulhamid Janjikan Selebrasi Baru untuk Fans AS Roma

Jadi, kalau kamu pengen motor listrik lokal yang keren, Gesits G1 bisa jadi pilihan yang tepat.

Page: 1 2 3

Denden Rusyadi

Recent Posts

Gubernur Papua Barat Daya Klaim Warga Pulau Gag Dukung Tambang Nikel di Raja Ampat Dilanjutkan

RADARPANGANDARAN.COM – Raja Ampat kembali menjadi sorotan. Kali ini terkait aktivitas tambang nikel di Pulau…

1 bulan ago

Pangandaran Terapkan Jam Masuk Sekolah Pukul 06.30 Sesuai Surat Edaran Gubernur Jawa Barat?

RADARPANGANDARAN.COM – Kabupaten Pangandaran sudah mengubah jam masuk sekolah sesuai dengan Surat Edaran Gubernur Jawa…

1 bulan ago

BARU Statuta PSSI 2025: Askot dan Askab Kini Ditunjuk Asprov, Daerah Pegang Peran Lebih Besar

RADARPANGANDARAN.COM – Kongres Biasa PSSI 2025 menghasilkan sejumlah keputusan penting. Salah satunya adalah perubahan Statuta…

1 bulan ago

Terbaru Daftar Resmi Harga Suzuki Fronx Juni 2025: Tambahan Biaya untuk Warna Two Tone

RADARPANGANDARAN.COM – Menyambut antusiasme masyarakat, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) resmi mengumumkan harga Suzuki Fronx.…

1 bulan ago

Berikut Spesifikasi iQOO Z10 Terbaru, iQOO Neo 10 yang Bawa Dual Chipset, Baterai Monster 7300 mAh

RADARPANGANDARAN.COM – Dunia digital bergerak cepat. Di tengah mobilitas tinggi, smartphone yang tangguh dan hemat…

1 bulan ago

Kemenag Buka Pendaftaran Nikah Massal untuk 100 Pasangan, Cek Jadwal dan Persyaratannya

RADARPANGANDARAN.COM – Kementerian Agama kembali menghadirkan program nikah massal. Acara ini digelar untuk menyambut Tahun…

1 bulan ago

This website uses cookies.