Teknologi

Update Januari 2025 HP Vivo Rp 3 Jutaan yang Layak Beli

RADARPANGANDARAN.COM – Jika Anda sedang mencari HP baru dengan budget Rp 3 jutaan, vivo-rp-3-jutaan/">HP Vivo Rp 3 Jutaan punya beberapa pilihan menarik yang bisa Anda pertimbangkan di bulan Januari 2025 ini.

Vivo dikenal sebagai merek yang menawarkan kamera ciamik dengan hasil foto tajam, serta performa ponsel yang andal bahkan untuk bermain game berat.

Meskipun sebagian besar produk Vivo terbaru dibanderol di atas Rp 5 jutaan, Anda masih bisa menemukan HP Vivo berkualitas dengan harga lebih ramah di kantong.

Berikut ini rekomendasi HP Vivo Rp 3 jutaan yang menawarkan spesifikasi unggulan dan layak Anda pertimbangkan.

1. Vivo Y100 5G

Harga: Rp2.599.000

Vivo Y100 5G menjadi pilihan pertama yang menawarkan layar AMOLED 6.67 inci FHD+ dengan refresh rate 120Hz, menjadikannya cocok untuk pengguna yang suka menonton video atau bermain game.

Didukung chipset Snapdragon 4 Gen2 5G, ponsel ini mampu menjalankan berbagai aplikasi berat dengan lancar.

Sistem operasinya sudah menggunakan Android 13, ditambah kapasitas RAM 8 GB dan penyimpanan 128 GB yang memadai.

Spesifikasi Utama:

Kamera belakang: 50MP + 8MP (wide angle) + Flicker

Kamera depan: 8MP

Baterai besar 5000 mAh, cocok untuk pemakaian seharian penuh

2. Vivo Y100 4G

Harga: Rp3.399.000

Untuk Anda yang belum memerlukan jaringan 5G, Vivo Y100 4G bisa menjadi pilihan sempurna.

Layarnya yang berukuran 6.67 inci dengan panel AMOLED 120Hz memastikan tampilan tajam dan responsif.

Dibekali chipset Snapdragon 685 Octa-core serta RAM 8 GB, ponsel ini cocok untuk multitasking.

Page: 1 2

Kiki Andini Tresnawati

Recent Posts

Gubernur Papua Barat Daya Klaim Warga Pulau Gag Dukung Tambang Nikel di Raja Ampat Dilanjutkan

RADARPANGANDARAN.COM – Raja Ampat kembali menjadi sorotan. Kali ini terkait aktivitas tambang nikel di Pulau…

2 bulan ago

Pangandaran Terapkan Jam Masuk Sekolah Pukul 06.30 Sesuai Surat Edaran Gubernur Jawa Barat?

RADARPANGANDARAN.COM – Kabupaten Pangandaran sudah mengubah jam masuk sekolah sesuai dengan Surat Edaran Gubernur Jawa…

2 bulan ago

BARU Statuta PSSI 2025: Askot dan Askab Kini Ditunjuk Asprov, Daerah Pegang Peran Lebih Besar

RADARPANGANDARAN.COM – Kongres Biasa PSSI 2025 menghasilkan sejumlah keputusan penting. Salah satunya adalah perubahan Statuta…

2 bulan ago

Terbaru Daftar Resmi Harga Suzuki Fronx Juni 2025: Tambahan Biaya untuk Warna Two Tone

RADARPANGANDARAN.COM – Menyambut antusiasme masyarakat, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) resmi mengumumkan harga Suzuki Fronx.…

2 bulan ago

Berikut Spesifikasi iQOO Z10 Terbaru, iQOO Neo 10 yang Bawa Dual Chipset, Baterai Monster 7300 mAh

RADARPANGANDARAN.COM – Dunia digital bergerak cepat. Di tengah mobilitas tinggi, smartphone yang tangguh dan hemat…

2 bulan ago

Kemenag Buka Pendaftaran Nikah Massal untuk 100 Pasangan, Cek Jadwal dan Persyaratannya

RADARPANGANDARAN.COM – Kementerian Agama kembali menghadirkan program nikah massal. Acara ini digelar untuk menyambut Tahun…

2 bulan ago

This website uses cookies.