RADARPANGANDARAN.COM — Mie Ayam Senopati, yang sebelumnya sudah cukup dikenal di Jakarta, baru saja membuka cabang baru di Medan.
Awalnya, banyak orang yang tidak begitu tertarik mencoba, tetapi seiring berjalannya waktu, tempat ini menjadi semakin ramai.
Mungkin karena rasa mie ayam yang khas dan harga yang sangat terjangkau, membuat banyak orang penasaran.
Satu mangkok mie ayam di Mie Ayam Senopati ini dibanderol mulai dari harga Rp15.000 saja.
Ini tentu menjadi daya tarik tersendiri, terutama bagi mereka yang mencari makan enak dengan harga ramah di kantong.
Di sini, kamu bisa memilih antara dua jenis mie ayam, yaitu Mie Ayam Klasik dan Mie Ayam Miamin.
Mie Ayam Miamin adalah versi kering, yang cocok buat kamu yang suka mie ayam tanpa kuah.
Suasana Tempat yang Cozy ala Chinese
Tempat makan ini juga punya suasana yang nyaman dan bersih.
Desainnya mirip dengan kopi tiam ala Chinese, memberikan nuansa yang berbeda dengan kebanyakan tempat makan mie ayam lainnya.
Jadi, tidak hanya enak, makan di sini juga bisa jadi pengalaman yang menyenangkan!
Rasa Mie Ayam Senopati, Khas dengan Bumbu Jawa
Yang menarik dari Bakmie Jawa ala Chinese ini adalah rasanya yang sangat Jawa.
Page: 1 2
RADARPANGANDARAN.COM — Persib tak uji coba saat jeda kompetisi jelang laga melawan Borneo FC. Pelatih…
RADARPANGANDARAN.COM — Mayat pria Cirebon ditemukan di Sungai Citanduy Banjar, Kamis 14 November 2024. Mayat…
BANDUNG, RADARPANGANDARAN.COM — Tiga bintang muda Persib dipanggil timnas Indonesia mendapatkan apresiasi dari pelatih Persib…
RADARPANGANDARAN.COM — Heboh, oknum honorer Pangandaran ditangkap Bareskrim Polri karena kelola 27 situs konten dewasa.…
RADAR PANGANDARAN.COM - Tahun 2025 sebentar lagi akan datang dengan segudang kejutan, terutama di dunia…
RADAR PANGANDARAN.COM - Yamaha Aerox 2025 digadang-gadang akan segera hadir dengan tampilan dan fitur baru.…
This website uses cookies.