Bukit Panyangrayan
RADAR PANGANDARAN.COM – Tasikmalaya kini memiliki destinasi wisata baru yang semakin populer di kalangan wisatawan, yaitu Bukit Panyangrayan.
Terletak di Desa Sadaukir, Kecamatan Sukaraja, Bukit Panyangrayan menjadi ikon wisata baru yang menawarkan keindahan alam serta pengalaman yang tak terlupakan bagi para pengunjung.
Dikelola bersama oleh Lembaga Masyarakat Desa Hutan (LMDH) Sadaukir dan kelompok masyarakat lainnya, obyek wisata ini tengah berkembang pesat dan menarik banyak wisatawan.
Sejarah Inspiratif di Balik Bukit Panyangrayan
Bukit Panyangrayan bukanlah destinasi wisata biasa.
Keberadaannya berawal dari inisiatif masyarakat setempat, mahasiswa Universitas Perjuangan yang sedang melaksanakan KKN, serta kelompok petani pepaya.
Mereka bekerja sama untuk merevitalisasi potensi alam di kawasan ini dengan tujuan menjadikannya sebagai lokasi wisata keluarga yang populer di Tasikmalaya.
Awalnya, pembangunan Bukit Panyangrayan dilakukan secara swadaya oleh masyarakat. Melalui kerjasama yang erat dan dukungan berbagai pihak, Bukit Panyangrayan berhasil diwujudkan.
Sejak Mei 2022, destinasi wisata ini mulai dikenal luas dan menjadi salah satu tempat yang “hits” di Tasikmalaya.
RADARPANGANDARAN.COM - Beasiswa Bank Indonesia 2025 kembali dibuka untuk mendukung mahasiswa berprestasi agar dapat melanjutkan…
RADARPANGANDARAN.COM - Beasiswa Februari 2025 menjadi bulan yang ditunggu-tunggu bagi para pelajar dan mahasiswa yang…
RADARPANGANDARAN.COM - Kabar gembira bagi mahasiswa Indonesia! Beasiswa Pendidikan Maudy Ayunda kembali dibuka untuk tahun…
RADARPANGANDARAN.COM - Puncak Bogor selalu menjadi destinasi favorit bagi wisatawan yang ingin menikmati liburan tanpa…
RADARPANGANDARAN.COM - Siapa sih yang bisa nolak tahu gejrot? Makanan khas Cirebon ini memang punya…
RADARPANGANDARAN.COM - Siapa yang tidak ingin saldo gratis? Kabar baik bagi kamu yang gemar mencari…
This website uses cookies.