Wisata

Oishiwa Transmart Kokas Buka! Pesta Pora Kuliner Jepang, Siap Bikin Ketagihan!

RADARPANGANDARAN.COM – PT Trans Retail Indonesia kembali menghadirkan di dunia kuliner dengan membuka gerai terbaru, Oishiwa Japanese Delicatessen, di Transmart Kota Kasablanka pada Jumat, 8 November 2024.

Pesta pora di ini menawarkan pengalaman kuliner yang autentik dan modern, sesuai dengan selera masyarakat Indonesia yang kini kian terbuka dengan budaya .

Oishiwa di Transmart Kokas merupakan gerai ketiga, setelah sebelumnya sukses dibuka di Transmart Central Park dan Transmart Cibinong City Mall.

Dengan menu khas seperti sushi, onigiri, , hingga takoyaki dan dorayaki, Oishiwa diharapkan mampu menarik minat para pencinta kuliner di Jakarta.

Pilihan Menu yang Menggugah Selera

menawarkan menu lengkap dengan bahan-bahan berkualitas tinggi yang autentik.

President Director & CEO Trans Retail Indonesia, Shafie Shamsuddin, mengungkapkan bahwa setiap hidangan dirancang sesuai dengan selera masyarakat Indonesia.

Menu-menu ini juga memberikan pengalaman baru bagi pengunjung untuk lebih dekat dengan budaya yang semakin populer di berbagai kalangan.

Page: 1 2 3

Kiki Andini Tresnawati

Recent Posts

Daftar Kampus yang Bisa Dapat Beasiswa Bank Indonesia 2025, Cek Namamu di Sini!

RADARPANGANDARAN.COM - Beasiswa Bank Indonesia 2025 kembali dibuka untuk mendukung mahasiswa berprestasi agar dapat melanjutkan…

2 months ago

Buruan Daftar! Dapatkan Beasiswa Februari 2025, Kesempatan Terbatas!

RADARPANGANDARAN.COM - Beasiswa Februari 2025 menjadi bulan yang ditunggu-tunggu bagi para pelajar dan mahasiswa yang…

2 months ago

Beasiswa Pendidikan Maudy Ayunda 2025 Cek Syarat & Cara Daftarnya di Sini!

RADARPANGANDARAN.COM - Kabar gembira bagi mahasiswa Indonesia! Beasiswa Pendidikan Maudy Ayunda kembali dibuka untuk tahun…

2 months ago

Tanpa Takut Kantong Jebol! Ini 5 Tempat Wisata Murah di Puncak Bogor

RADARPANGANDARAN.COM - Puncak Bogor selalu menjadi destinasi favorit bagi wisatawan yang ingin menikmati liburan tanpa…

2 months ago

Gokil! Tahu Gejrot 5000 Bikin Nagih, Sudah Coba?

RADARPANGANDARAN.COM - Siapa sih yang bisa nolak tahu gejrot? Makanan khas Cirebon ini memang punya…

2 months ago

Buruan Klaim! Cara Mendapatkan Saldo DANA Gratis Hanya 5 Menit Langsung Cair!

RADARPANGANDARAN.COM - Siapa yang tidak ingin saldo gratis? Kabar baik bagi kamu yang gemar mencari…

2 months ago

This website uses cookies.